Categories: All News

Mengoptimalkan Fungsi Sebuah Motor & Perlunya Motor Premium….

Kawasaki NInja H2 rear_1

Kalau kita ditanya motor apa yang paling cucok buat keseharian kita maka akan relatif dan beragam jawabnya..namun akan sangat menarik bila dilihat dari bermacam sudut pandang..
Contoh si Alexa seorang Manager dengan gaji 15 juta..gak mungkin dia naik motor… toh kalaupun naik motor pasti akan mengoptimalkan “status”nya dia… minimal harus mogeh….
Contoh kedua si Mario adalah pegawai biasa dengan gaji 4 juta per bulan pastinya yang dia sanggup beli adalah motor sport kisaran 30 juta-an… nah bicara masalah optimal tadi apakah keduanya optimal…??? jawabnya memang sudah Optimal sesuai pendapatan mereka…

Berikutnya si manager tadi apakah (jika) naik mogenya akan dipakai secara optimal… ? tentunya belum tentu dia berangkat kerja akan ngebut dan mengoptimalkan performa motornya…. namun bisa jadi si mario akan lebih mengoptimalkan motor sportnya karena motor harga segitu top speednya masih cocok untuk jalanan kita saat ini…sedangkan moge tadi belum tentu di “optimalkan”

Nah dari dua contoh diatas perlunya motor premium itu berdasarkan apa saja..? pertama memang dari pendapatan dan statusnya…. seorang manager akan jatuh imagenya jika naik bebek..dia terpaksa meladeni ‘status’ sosialnya … kalau tidak dilecehkan bawahannya….umumnya gitu…walau tidak mutlak…!!

Yang kedua optimal secara fungsi kalau motor sport tadi tidak dimaksimalkan dalam keseharian buat apa..? buang buang duwit saja 🙂

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Suzuki Pastikan Jimny 3-Door di Indonesia Aman Dari Recall

RiderTua.com - Suzuki sempat melakukan penarikan terhadap Jimny 3-door di Australia beberapa bulan lalu. Belum lagi dengan adanya recall dua…

19 April 2024

Tesla Tunda Pengiriman Cybertruck Akibat Pedal Gas Bermasalah

RiderTua.com - Tesla menjadi salah satu merek mobil listrik yang cukup dikenal di seluruh dunia. Meski demikian, mereka juga dikenal…

19 April 2024

Chery dan Jaguar-Land Rover Bakal Kembangkan Mobil Listrik?

RiderTua.com - Chery telah menghadirkan sejumlah mobil listriknya di pasar global, termasuk Omoda E5. Meski demikian, mereka terbuka bagi merek…

19 April 2024

Alex Rins Berharap Banyak Pada Tes yang Dilakukan Cal Crutchlow di Barcelona

RiderTua.com - Setelah gagal menggelar tes di Portimao karena cuaca buruk dan kemudian COTA menjadi akhir pekan yang menyedihkan bagi…

19 April 2024

Suzuki Telah Mengirim 400 Unit Jimny 5-Door ke Konsumen Indonesia

RiderTua.com - Suzuki masih berusaha untuk memenuhi tingginya permintaan Jimny 5-door di Indonesia. Walau dengan antisipasi sebelumnya, mereka mendapat penumpukan…

19 April 2024

Toyota Fortuner Kini Hadirkan Varian Hybrid!

RiderTua.com - Toyota Fortuner masih menjadi andalannya di segmen SUV ladder frame di Indonesia sampai sekarang. Hanya saja model ini…

19 April 2024