Categories: All News

Istilah DOHC seakan kelas “dewa” di Roda dua…Tapi jika di mobil kok Biasa aja ya… Tanya Kenapa?


Ketika RT bincang dengan seorang mekanik mobil saat servis dan bilang DOHC pada type mobil tertentu terlihat sang mekanik tidak terlalu tertarik membincangkannya..seolah DOHC itu hal yang biasa saja… namun seperti yang kita ulas dan bahas diartikel terdahulu seolah DOHC itu adalah yang paling super dan dewanya type engine…
grandmax

Terlepas dari keuntungan masing-masing type engine itu kok di Roda dua ini yang paling seru pembahasannya tentang DOHC Vs SOHC…. apakah RT saja yang kurang pengetahuan tentang mobil atau gimana…karena didunia roda 4 DOHC itu buat angkutan… 😀

Sebenarnya RT tahu jawabannya tapi emoh menjabarkan disini…kasih tau gak eaaa…

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Replika Yamaha YZF-R1 Jonathan Rea Dijual Sangat Terbatas!

RiderTua.com - Replika motor balap Jonathan Rea Replica YZF-R1 di WSBK yang mengambil basis dari model standarnya, terinspirasi dari tim…

20 April 2024

Komentar Gigi Dall’Igna Atas Penampilan Marc Marquez, Bastianini, Pecco dan Martin di Texas

RiderTua.com - Meski Marc Marquez mengalami crash saat memimpin GP Amerika, General Manager Ducati Corse Gigi Dall'Igna memuji kecemerlangannya. Pembalap…

20 April 2024

Hasil FP2 WSBK Belanda 2024 : Hujan, Bautista Tercepat!

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP2 WSBK Belanda 2024 ..Jumat, 19 April 2024, Dalam sesi FP2 WSBK Belanda yang…

19 April 2024

Stefan Bradl : Ketika Marc Marquez Jatuh, Acosta Pasti Tersenyum

RiderTua.com - Stefan Bradl dan Marc Marquez bekerja bersama untuk Honda selama bertahun-tahun. Setelah Baby Alien pindah ke tim satelit…

19 April 2024

Hasil FP1 WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP1 WSBK Belanda 2024 ..Jumat (19/4/2024), Pembalap ROKiT - Motorrad , Toprak Razgatlioglu menjadi…

19 April 2024

Suzuki Pastikan Jimny 3-Door di Indonesia Aman Dari Recall

RiderTua.com - Suzuki sempat melakukan penarikan terhadap Jimny 3-door di Australia beberapa bulan lalu. Belum lagi dengan adanya recall dua…

19 April 2024