Categories: All News

Suzuki, Yamaha, Kawasaki, Honda Main Moge…Bagaimana dengan Moge Eropa ketar-ketir gak yak..??

Suzuki_Hayabusa_Logo

Katanya sih konsumen kelas moge beda dengan konsumen kelas menengah kebanyakan..
Disamping status ekonomi..pendidikan dan cara berfikir mereka juga beda…bukan diskriminatif..tapi RT mencoba untuk “mengerti” 😀

Kemarin pasti sudah PT. Suzuki Indomobil Sales (PT. SIS) Jualan moge Hayabusa, GSR-750, V-Strom 650 dan Burgman 200… ke 4-nya diboyong bersamaan dan berikutnya akan kita tunggu apakah Honda akan masukkan lebih banyak varian mogenya…akan seru juga pertarungan “jualan” motor kelas  “Juragan” ini…. hanya bos-bos yang mampu beli…
Kedepan telinga kita bakal sering dengerin motor multi silinder berseliweran di sekitar kita..

Bagaimana dengan Penjual Moge Eropa yang sudah lama jualannya di marih…apakah akan keder dan minder…???
Pastinya ada pengaruhnya…walau mereka adalah konsumen yang secara gak ada istilah Fanatisme brand..namun RT memandang dari sisi “angka kemungkinan” jika populasi dan ketersediaan Unit Moge Jepang lebih variatif dan banyak pilihan dibanding Moge Eropah,… dimana jika kedepan banyak bermunculan Milyarder dan Juragan-juragan muda baru atawa OKB…maka orientasi mereka akan roda dua bisa jadi akan berkiblat ke Moge Jepun… IMHO……….

Mungkin 5~10 tahun kedepan CB1000R ini akan “setara” dengan CB150R… Mungkin…

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Daihatsu Lanjutkan Produksi Rocky-Raize di Jepang

RiderTua.com - Sebelumnya Daihatsu diketahui melakukan manipulasi tes tabrak terhadap sejumlah mobilnya yang dijual di Jepang. Akibatnya beberapa model seperti…

24 April 2024

Citroen Menjual C3 Aircross Dengan Harga Terjangkau Karena Ini

RiderTua.com - Citroen telah meluncurkan mobil terbaru lainnya di Indonesia, yaitu C3 Aircross. Model SUV ini menjadi model ketiga dalam varian…

24 April 2024

Tesla Turunkan Harga Mobil Listriknya Lagi?

RiderTua.com - Tesla masih memimpin penjualan mobil listrik secara global pada kuartal pertama tahun ini. Seharusnya mereka sudah dapat mempertahankan…

24 April 2024

Honda Mobilio Baru Terjual 194 Unit di Q1 2024

RiderTua.com - Honda telah mencatatkan hasil penjualan yang cukup bagus sepanjang Maret lalu. Dengan lebih dari 10 ribu unit mobil…

24 April 2024

‘Rolling in the City’ dengan New Honda Stylo 160

RiderTua.com - Kemarin Selasa 23/04, MPM Honda Jatim mengadakan acara rolling city bersama skutik premium fashionable mereka yakni New Honda…

24 April 2024

Citroen Resmi Rilis C3 Aircross di Indonesia!

RiderTua.com - Citroen akhirnya meluncurkan mobil terbarunya di Indonesia, yaitu C3 Aircross. Mobil SUV ini menjadi varian baru lainnya dari…

24 April 2024