Categories: All News

Jika Aprilia Kembali Lebih Cepat Lagi dari Sekarang… Rossi Mungkin Jadi Ridernya…

Mungkin jika 10 tahun kemarin Aprilia tetap di motoGP atau lebih cepat lagi dari sekarang ini…ada kemungkinan besar Valentino Rossi akan bergabung dengan Tim Ini…dimana dulu memang Rossi ingin cari tantangan dengan motor selain Jepang… dengan history yang mirip dengan Bautista..bukan hal yang sulit bagi Tim Italia untuk memanggil pulang “putra”nya…

Namun dikelas tertinggi ini catatan Lalu Aprilia kurang begitu bagus di akhir keikutsertaannya di MotoGP… dimana pada 2004 saja dia masih jauh dari 5 besar konstruktor…Hingga pada akhirnya Absen pada tahun 2005…
Alasan saat itu adalah Pabrikan berpikir bahwa kehadiran Aprilia di MotoGP tidak ekonomis, tidak kompetitif dan benar-benar tidak ada efek positif dalam kegiatan komersial mereka…dan akan terjun di Superbike..menurut mereka lagi dengan ikutnya ke motoGP akan menghamburkan uang dan merusak perusahaan mereka…
Kalau kedepan tidak kompetitif apakah akan rehat lagi…???
Tapi walau kurang kompetitif Valentino Rossi mungkin lebih tergoda untuk coba Aprilia dibanding Ducati…. may be….

Constructor Points MotoGP 2004
1 /HONDA/ 355
2 /YAMAHA/ 328
3/ DUCATI/ 169
4/ KAWASAKI /95
5/ SUZUKI/ 73
6/ APRILIA/ 39
7/ PROTON KR /15
8/ HARRIS WCM/ 12
9/ MORIWAKI /7

Saat itu tim Aprilia  juga kehilangan Lorenzo(walau setahun kemudian direbut kembali dari Honda fortuna), yang digadang-gadang bakal jadi Valentino Rossi jilid 2…dan kini keduanya ‘serumah’ di Yamaha Movistar…emang kalau sudah jodoh tak akan kemana…cieeeee…………


Casey Stoner -Carrera Sunglasses – LCR Aprilia 2005

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024

Citroen C3 Aircross akan Dikirim ke Konsumen Bulan Depan

RiderTua.com - Citroen kini menghadirkan varian baru lainnya dari C3 di Indonesia, yaitu Aircross. Layaknya C5 Aircross yang sebelumnya dirilis,…

25 April 2024