Categories: MotoGP

LAP BOARD Marquez Bertuliskan MODE 1 Buat Pedrosa… TEAM ORDER..???

pit box marc marquez

Ada yang menarik untuk balapan kali ini di Sachsenring yaitu papan pemberitahuan untuk rider yang berisi info lap atau biasa disebut LAP BOARD atau PIT BOARD..cmiiw
Disitu terjadi hal yang gak biasa…. yaitu tulisan pertama…

PEDROSA MODE 1

‘Peringatan’ ini tertulis pada papan Marquez dan bertuliskan “Pedrosa MODE1”.. perkiraan RT memberitahukan bahwa Pedrosa lagi kencang-kencangnya… settingan motor RCV mode 1=kencang….sehingga Marquez harus tetap melaju lebih kencang… yang kedua bisa jadi, papan itu “dilirik” juga kan oleh Dani..wong kala itu berada dibelakangnya Marquez mepet… sehingga secara otomatis harus jaga jarak(kalau mau tetap di Repsol xixixixi…) karena Marquez lagi ngejar rekor demi rekor demi nama Honda Repsol…
Lagi pula tercatat Dani Pedrosa mencatatkan fastest lap sebanyak 4 kali berturut-turut..artinya kala itu RCV Dani lagi kencang-kencangnya….dengan kata lain apakah ini sebuah perintah Tim(Team Order)..ntah laghh…

Lap 9 TTNUM….

Dilap 9 terjadi lagi hal menarik… di Lap Board Dani tertulis TTNUM..artinya opo..? emboh..kalau dilihat singkatannya sih kalau tidak salah lo yah  Time Trial Number… artinya bisa jadi urutan dani harus sesuai Qualifikasi(QTT)…(hanya tebakan RT saja)

Lap 6 MEJOR …

Apalagi ini gak tau artinya..namun kalau dirunut dari bahasa spanyol artinya best…atau baik..atau good Boy…. dan itu tertulis di lapboard dani…

Bila isyarat itu merupakan sandi dan digabung bisa jadi…

  • Dani Mode 1( motormu memang cepat)…
  • TTNUM..( Ingat kamu no.2)
  • MEJOR..( best..bagus nak..)

Benar tidaknya ini hanya opini…salah juga gak apa-apa to… monggo bebas berpendapat…

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Marc Marquez : Di Texas Saya Memikirkan Podium.. Bukan Kemenangan!

RiderTua.com - Marc Marquez bisa merayakan kemenangan pertamanya bersama tim Gresini Ducati jika dia tidak crash beberapa saat setelah memimpin…

20 April 2024

Pengiriman Suzuki Jimny 5-Door Cukup Cepat Meski Inden Beberapa Bulan

RiderTua.com - Suzuki telah menghadirkan Jimny 5-door di Indonesia bulan Februari lalu dan disambut baik di pasarnya. Seperti model 3-door,…

20 April 2024

Toyota Umumkan Recall Prius Karena Ini

RiderTua.com - Toyota Prius masih menjadi salah satu mobil hybrid unggulannya di pasar global. Terlebih setelah modelnya memasuki generasi terbaru…

20 April 2024

BYD dan Mercedes-Benz Siap Hadirkan Mobil Baru di Eropa?

RiderTua.com - BYD sudah dapat mencatatkan hasil penjualan mobil listriknya yang cukup bagus selama ini. Meski demikian, mereka juga melakukan…

20 April 2024

Chery Siapkan Model Omoda Terbaru Lainnya?

RiderTua.com - Kesuksesan Chery dalam menghadirkan Omoda 5 di pasar global menjadi alasan dihadirkan varian listriknya, yaitu Omoda E5. Sejak…

20 April 2024

Alex Rins : Motor Kami Sangat Lamban..!

RiderTua.com - Setelah Suzuki mundur dari MotoGP pada 2022, Alex Rins memutuskan pindah ke tim LCR pada 2023. Ini artinya…

20 April 2024