Duo Repsol Ndlosor karena Human Error….

marc-marquez dani-pedrosa

Dua pembalap Resol pada Jum’at kemarin mengalami kejadian yang sama yaitu terjatuh saat latihan…namun beruntungnya kedunya masih bisa lanjut untuk sesi berikutnya…
Marquez pada awalnya tidak mengetahui apa penyebab motornya tak terkendali..setelah melihat data telemetri ternyata memang kesalahan “kakinya” yang menyentuh tuas pemindah gigi saat gas masih terbuka dan pada saat menikung dengan kecepatan tinggi akibatnya roda belakang tak terkendali…dan melemparkan Marquez… 🙁

Lain pula dengan Dani…yang juga mengalami insident crash pula. menurut dia ada masalah dengan fungsi pengereman pada RCV-nya..dan ketika Dani mengerem terlalu kuat itulah yang mengakibatkannya crash….

Apakah pertanda Repsol akan ‘kesulitan’ kali ini…? namun melihat front row dihuni motor honda semua…tampaknya dominasinya akan berlanjut… monggo ditonton sama-sama…

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Yamaha Bolt R-Spec : Motor Bobber Baru yang Harganya Rp 140 Jutaan

RiderTua.com - Motor bobber yang punya ciri khas tersendiri, kini Yamaha meluncurkan Bolt R-Spec yang dapat model baru tahun 2024.…

23 April 2024

Honda Catatkan Hasil Penjualan Mobil yang Bagus Bulan Lalu

RiderTua.com - Honda mungkin juga mengalami perlambatan penjualan mobil di Indonesia sepanjang kuartal pertama tahun ini. Tapi setidaknya hasil yang…

23 April 2024

BYD akan Merilis Pikap D-Cab Terbarunya Minggu Ini

RiderTua.com - BYD telah dikenal dengan mobil listriknya di pasar global, dari hatchback, sedan, sampai SUV telah dijualnya. Namun hanya…

23 April 2024

Chery akan Hadirkan MPV Terbaru Melalui Exeed

RiderTua.com - Chery memang dikenal dengan sejumlah model yang dijualnya di pasar. Meski mereka juga memiliki merek mobil lainnya, salah…

23 April 2024

5 Tim MotoGP Ini Bisa Mengalami Perubahan Besar di 2025

RiderTua.com - Dengan hanya 6 pembalap yang dipastikan berada di grid MotoGP 2025 sejauh ini dan 3 tim satelit yang…

23 April 2024

Toyota Avanza Masih Pimpin Segmen LMPV Meski Penjualan Menurun

RiderTua.com - Toyota masih membuktikan sebagai pemimpin penjualan mobil di Indonesia. Tak terkecuali di segmen low MPV, dimana Avanza tetap…

23 April 2024