Dapurnya Sama…Tapi Matrialnya Beda…??? [ Motor CKD Vs CBU 250cc]

CBR250R NINJA 250 R25

 

Mencoba berfikir serta melihat segala kemungkinan dan akhirnya timbul sebuah tanya….Apakah motor CKD atau dibuat lokal akan mengalami penyesuaian juga… istilahnya ada juga ..’Grade’-nya…Yang dijual Lokal sama Export dibedakan…?

CKD (Completely Knocked Down)

Ambil contoh motor di buat di Indonesia R25 dijual dengan harga 50 juta-an…ada varian sejenis di eksport atau di jual di Eropa.. apakah harga untuk membuatnya juga sama 50 juta-an…dengan kata lain apakah kualitasnya sama…???
Untuk membuktikannya hanya bisa dilihat dengan pergi keluar negeri tempat motor itu dijual dan melihat sendiri kualitas motornya..atau tanya ke vendor pembuat part-nya tapi gak mungkin… rahasia pastinya…  😀

CBU (Completely Built Up)

Mungkin yang Ahli ekonomi akan bisa menghitung secara tepat hal ini… dan bagaimana jika sebaliknya…? Motor CBU yang dijual dimarih apakah mengalami hal serupa… yaitu sebuah penyesuaian… Ninja,Inazuma dan CBR adalah contohnya… akankah beda kualitas materialnya diberbagai negara sesuai dengan rentang harga di masing-masing negara…misalnya untuk pasar Indonesia gradenya lebih dibawahnya…(sesuai kurs Dollar )
*Hanya sebuah artikel pertanyaan dan opini pribadi saja…

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Jack Miller Mengakui Sulit Melawan Acosta, Kaget dengan Gaya Balapnya dan Ingin Belajar dari Rookie MotoGP Itu

RiderTua.com - Jack Miller mengakui bahwa tidak ada peluang melawan Acosta, pembalap Australia itu terkesan dengan rookie GasGas di Portimao..…

29 Maret 2024

Hyundai Dapat Mengekspor Ioniq 5 N Rakitan Lokal?

RiderTua.com - Dengan Hyundai yang telah meluncurkan Ioniq 5 N di Korea Selatan, model ini akan dihadirkan di negara lainnya.…

29 Maret 2024

Kia EV9 Raih Gelar World Car of the Year Tahun 2024

RiderTua.com - Produk dari Kia sudah tidak bisa diragukan lagi soal kualitasnya. Terlebih dengan model BEV yang dijualnya sejauh ini,…

29 Maret 2024

Hyundai Ioniq 5 Mendapatkan Varian N Lebih Dulu Dari Ioniq 6

RiderTua.com - Hyundai telah meluncurkan Ioniq 5 N sebagai mobil listrik berperforma tinggi pertama dari divisi mobil sport N. Model…

29 Maret 2024

Hyundai Belum Memutuskan Harga Kona EV Terbaru

RiderTua.com - Hyundai Kona Electric generasi terbaru telah dihadirkan di Indonesia, hanya saja harga jualnya tidak ikut diumumkan. Meski mereka…

29 Maret 2024

Honda akan Merilis Lebih Banyak Mobil HEV?

RiderTua.com - Honda baru memiliki dua mobil hybrid yang dijual di Indonesia, yaitu CR-V dan Accord e:HEV. Meskipun dijual dengan…

29 Maret 2024