Categories: All News

Berapa Angka Psikologis Motor Premium 250cc di Indonesia…??

dompet uang

Penetapan Harga produk masuk dalam Strategi penjualan juga….Angka psikologis merupakan salah satunya…penetapan harga jika tidak mempertimbangkan faktor psikologis konsumen maka akan membuat daya saing kurang kuat, karena terlihat dan terkesan mahal dimata konsumen awam….

Ngemeng-ngemeng masalah nilai psikologis…kira-kira berapa motor premium yang pantas dijual di Indonesia untuk kondisi saat ini….memang perlu survey atau kajian kedepan dengan pembuktian reel di lapangan…

Rp50 juta dan diatasnya sudah mahal..??

Coba saja kita bayangkan… ada produsen motor tawarkan motor sport fairing 250cc..dua silinder..brand terkenal ..peforma bagus…harga 50juta…pastinya kemungkinan konsumen akan “terpaksa” untuk memilikinya lebih besar..karena tidak kuasa untuk menolaknya…

Lain halnya jika harga menyentuh angka 60juta-an maka pastinya konsumen akan menyerah juga pada akhirnya…yaitu gak beli.. dan pelampiasannya adalah modif motor sport yang lebih murah aje

Konfigurasi 4 silinder wani piro..???

Nah sehubungan dengan rumors motor sport yang mau jual dengan konfigurasi lebih dari dua silinder…apakah akan laku..? karena akan menyentuh angka 60 sampai 70 juta-an.. mungkin…
Tapi kalau Pabrikan bisa jual motor 4 silinder dengan harga 50juta-an…pasti Kacang Gorengpun akan menyerah kalah…kalah laris pastinya..
Bisa sih jual harga segitu, namun hanya mesin dan frame-nya saja …. 😆

Dan ada ungkapan baru pengganti “LARIS BAK KACANG GORENG” menjadi ” LARIS BAGAI 4 SILINDER”…

 

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Citroen C3 Aircross akan Dikirim ke Konsumen Bulan Depan

RiderTua.com - Citroen kini menghadirkan varian baru lainnya dari C3 di Indonesia, yaitu Aircross. Layaknya C5 Aircross yang sebelumnya dirilis,…

25 April 2024

Marco Bezzecchi : Kami Belum Mencetak Satu Poin Pun di Sprint Race

RiderTua.com - Dari 3 sprint pertama musim 2024, duo rider VR46 Marco Bezzecchi dan Fabio di Giannantonio belum mencetak satu…

25 April 2024

Mengenai Citroen e-C3 yang Mendapat Nol Bintang Dari Global NCAP

RiderTua.com -Citroen memang sudah dikenal dengan line-up mobilnya yang berkualitas, tapi dengan harga yang cukup terjangkau. Bahkan ini juga berlaku…

25 April 2024

Jadwal MotoGP Jerez 2024

RiderTua.com - Jadwal MotoGP Jerez 2024.. Usai melakukan lawatan ke Amerika Serikat, balapan MotoGP kembali ke tanah Eropa. 'Gran Premio…

25 April 2024

Bermesin 2 Silinder Harganya Rp 60 Jutaan, Suzuki Rilis GSX-250R Model Baru

RiderTua.com - Suzuki GSX-250R, motor sport touring yang hanya dijual di 2 negara saja yakni Jepang dan China untuk saat…

24 April 2024

Daihatsu Lanjutkan Produksi Rocky-Raize di Jepang

RiderTua.com - Sebelumnya Daihatsu diketahui melakukan manipulasi tes tabrak terhadap sejumlah mobilnya yang dijual di Jepang. Akibatnya beberapa model seperti…

24 April 2024