Categories: All News

Jalan Layang Hanya Untuk Mobil… Padahal Motor Juga Bayar Pajak..Semua Gak Suka Macet Pak Bro…!!!

flyover

Flyover a.k.a Jalan Layang banyak fungsinya selain mengurai kemacetan juga menghilangkannya..seperti jika diperuntukkan diatas lintasan KA… di Surabaya dan Malang ada beberapa jalan layang yang disitu terlihat tanda motor tidak boleh melewati jalan layang non tol  itu… namun tetap saja banyak pe-roda-dua yang nekad pada jam-jam tertentu…memang enak sih… ada kereta gak usah berhenti… gak usah nunggu lampu merah jadi hijau…istilahnya bebas macet…

 

Alasanya apa sih kok hanya roda 4 saja yang boleh melewatinya…padahal kalau di tempat RT jalan itu ketemunya juga di jalur yang sama aja… artinya cuma jalurnya di persimpangan dibuat melayang diatasnya..dan akhirnya balik lagi… dan tembusannya juga bukan jalan TOL…
Ada yang tau…???

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Semua Rider Mengincar Tempat Enea Bastianini di Ducati

RiderTua.com - Mengenai performa kuat Enea Bastianini musim ini, usai GP Amerika Michael Laverty mengatakan, "Senang melihat performa Enea. Dia…

23 April 2024

Yamaha Bolt R-Spec : Motor Bobber Baru yang Harganya Rp 140 Jutaan

RiderTua.com - Motor bobber yang punya ciri khas tersendiri, kini Yamaha meluncurkan Bolt R-Spec yang dapat model baru tahun 2024.…

23 April 2024

Honda Catatkan Hasil Penjualan Mobil yang Bagus Bulan Lalu

RiderTua.com - Honda mungkin juga mengalami perlambatan penjualan mobil di Indonesia sepanjang kuartal pertama tahun ini. Tapi setidaknya hasil yang…

23 April 2024

BYD akan Merilis Pikap D-Cab Terbarunya Minggu Ini

RiderTua.com - BYD telah dikenal dengan mobil listriknya di pasar global, dari hatchback, sedan, sampai SUV telah dijualnya. Namun hanya…

23 April 2024

Chery akan Hadirkan MPV Terbaru Melalui Exeed

RiderTua.com - Chery memang dikenal dengan sejumlah model yang dijualnya di pasar. Meski mereka juga memiliki merek mobil lainnya, salah…

23 April 2024

5 Tim MotoGP Ini Bisa Mengalami Perubahan Besar di 2025

RiderTua.com - Dengan hanya 6 pembalap yang dipastikan berada di grid MotoGP 2025 sejauh ini dan 3 tim satelit yang…

23 April 2024