Categories: All News

Perasaan Saat Lolos Dari Razia Polisi… Plongg…!!!

razia-ranmor (curahanhatifarmasi.blogspot.com)

Kemarin saat riding luar kota ketika setengah perjalanan sudah RT tempuh, tampak ada kerumunan motor berhenti didepan..bertanya-tanya ada apa kira-kira..setelah agak mendekat baru ngeh kalau ada operasi Polisi Lalu Lintas… ada petugas yang berada ditengah dengan kasih kode 2 telunjuk yang maksudnya roda dua merapat ke arah kiri dan mobil terus…namun karena RT merasa lampu nyala ..spion lengkap mencoba berada ditengah dan benar saja petugas itu membiarkan RT langsung jalan tanpa harus berhenti… plog rasanya…dimana sebagian besar roda dua entah karena takut atau kenapa langsung menepi ke kiri dan “pasrah” sama petugas untuk diperiksa…sementara RT sendirian lolos… apa karena wajah ganteng ini yah…(sambil ngaca di spion)

Sambil melanjutkan perjalanan dengan senyum “kebebasan” RT berfikir memang kalau semua lengkap kita akan nyaman dalam perjalanan, tinggal fokus pada keselamatan saat riding saja..karena ada loh rider yang was-was karena kelengkapan surat atau bagian motornya kurang…akhirnya riding sambil clingak-clinguk lihat kalau-kalau ada Razia…
Namun kadang jika kita melihat pengendara yang padahal motornya keluaran terbaru & sudah AHO trus dimatikan lampunya pada siang hari dan ketangkap Razia dalam hati kita bilang…KUAPOKMU KAPANNN……!!! hahahaha……….

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Kolaborasi Yamaha dengan FILA, Luncurkan Fazzio Edisi Spesial

RiderTua.com - Salah satu skutik Yamaha yang berkolaborasi dengan FILA yakni sebuah brand fashion terkenal, menghasilkan edisi spesial dari Fazzio…

25 April 2024

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024