Categories: Sepeda Motor HONDA

Tanpa "Super Elbow Down"pun Marquez Tetap Cepat ( Tingginya Kerb Catalunya)

Marquez Elbow Down

Mudah beradaptasi dan tetap cepat dengan style apapun rupanya ciri khas seorang Calon Legenda MotoGP..Saat adaptasi dengan settingan baru RC213V untuk Catalunya marquez memang awalnya mengalami kesulitan dan tidak mulus dari latihan bebas hingga Qualifikasi..namun saat balap..hmmm tetep juosss gandhoss…

High Kerb Catalunya yang menggangu

It is so difficult with the high kerbs and for me when I am so close to the kerb..You have to manage and you try to change your riding style

Begitu ungkapan Marquez kala menghadapi kenyataan lintasan sirkuit Catalunya dimana  sisi kerbing yang tidak bersahabat menyulitkan dia… padahal ini bukan sirkuit yang benar-benar baru to..?
Dengan kondisi ini pastinya gaya saat memacu RCV di tikungan cepat pasti harus diubah.. bukti dari adaptasi Marquez saat Race kemarin kalau kita amati  adalah selalu menjauh dari sisi dalam saat percepatan di tikungan, adalah gejala alami ketika kita dituntut cepat ditikungan sementara kita tidak bisa terlalu dekat dengan tingginya kerb atau “trotoar” lintasan saat ‘rebah’ ..
Jika rider bisa menyesuaikan dan memiliki adaptabilitas yang tinggi maka semua sirkuit mudah ditahklukkan dan tiada yang namanya sirkuit Yamaha atau Honda…

Tapi ada satu kelemahan dari diri marquez yang harus segera dihilangkan… yaitu “Marquez Is Not Waterproof…! ” ya marquez harus belajar jadi the Rain Master… kalau hujan bisa jadi dia harus give up sama seniornya macam Rossi dan Lorenzo….

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024

Citroen C3 Aircross akan Dikirim ke Konsumen Bulan Depan

RiderTua.com - Citroen kini menghadirkan varian baru lainnya dari C3 di Indonesia, yaitu Aircross. Layaknya C5 Aircross yang sebelumnya dirilis,…

25 April 2024