Categories: Sepeda Motor

[KAWASAKI Z250SL] Satu Silinder memang lebih efisien… Kapan Konsumen Sadar..?

Dua piston yang bergerak naik turun lama-kelamaan akan aus juga dan butuh yang namanya penggantian part..jika ada gangguan(malfunctions) di mekanikal part yang sepasang pastinya akan ditebus dengan harga lebih pula… hal ini bisa jadi pertimbangan sebagian konsumen untuk memilih jumlah silinder tunggal… dan kapan konsumen kita “akan sadar” atau lebih tepatnya menyadari dengan hal itu..?? 😀

KAWASAKI Z250SL

Kapan CBR naked produksi juga..?

Dengan mengusung single silinder  mesin kawasaki seperempat liter ini mampu memuntahkan tenaga 27 hp pada 9,700 rpm ..sementara rivalnya yang juga mengusung jumlah silinder yang sama yaitu Honda CBR 250R berkekuatan  29 hp pada 900 rpm…

2015 Kawasaki Z250-SL

Kalau tiap hari kita disuguhi suara standart double silinder yang senyap maka secara fungsi motor dengan satu silinder kedepan akan dilirik juga pada akhirnya….

  • Suara motor stereo kurang begitu kentara jika masih standart pabrikan
  • Males buat modif dan beli silincer baru lagi…
  • Pastinya dari BBM dan Biaya operasional lebih Efisien …

Ada pendapat lain…? “biar bagaimanapun dua silinder lebih OK Pak”…silakan saja… gak dilarang berpendapat..

This post was last modified on 8 November 2017 05:36

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Toyota Dkk Tidak Naikkan Harga Small SUV Bulan Ini

RiderTua.com - Toyota memang memiliki berbagai macam model SUV yang dijualnya di Indonesia. Seperti small SUV Raize yang dijual bersama…

16 April 2024

Cara Enea Bastianini Menghemat Ban, Mulai ‘Ngepush’ Pada 8 Lap Terakhir

RiderTua.com - Setelah meraih dua kali podium berturut-turut, Enea Bastianini berhasil menempati peringkat 2 di klasemen. Rider pabrikan Ducati itu…

16 April 2024

Motor Adventure Baru MV Agusta LXP Enduro Veloce, Versi untuk Jalan Raya

RiderTua.com - Pabrikan asal Italia yakni MV Agusta kembali meluncurkan motor adventure baru dengan nama MV Agusta LXP Enduro Veloce…

16 April 2024

Pedro Acosta : Maverick Vinales Benar-benar Tak Tersentuh

RiderTua.com - Saat start di GP Amerika, Pedro Acosta melesat bak roket dan langsung memimpin balapan untuk beberapa lap. Saat…

16 April 2024

All New Mitsubishi Triton Raih Lima Bintang Dari Tes Tabrak Australasian NCAP

RiderTua.com - Mobil pikap Mitsubishi, yaitu Triton, telah mendapatkan model generasi terbarunya sejak tahun lalu di Thailand. Pikap double cabin…

16 April 2024

Suzuki Naikkan Harga Baleno, Kompetitornya Masih Pertahankan Harga Lamanya

RiderTua.com - Suzuki telah menaikkan harga sejumlah mobilnya di Indonesia, baik model MPV maupun SUV. Kini giliran Baleno Hatchback yang…

16 April 2024