Categories: All News

Honda pengin bentuk 'Komunitas' Sport Irit….???

CBR250R NINJA 250 R25

Mustahil tapi Bukan tidak mungkin…terdengar lucu tapi boleh juga untuk direnungkan…..RT bukan memihak ke pabrikan sayap tunggal dan “menjomplangkan” kompetitornya… ini hanya sebuah diskusi …

Coba tengok Pernyataan Pabrikan Honda berikut…

Pada kecepatan konstan 60 km/jam, konsumsi BBM All New Honda CBR250R lebih efisien 0,9km/liter dibandingkan generasi sebelumnya hingga mampu mencapai 50,1 km/liter.(AHM Press release)

Sementara untuk kompetitor contoh saja review bro  hendriksuwitra  konsumsi-bbm-ninja-250-fi dimana dengan riding ‘naluri’ dapat 24 kpl…atau ada juga yang bilang 30 kpl…sedangkan Honda dalam release-nya bisa 50 kpl ….atau kalau riding style ‘ugal-ugalan’ bisa paling berkurang  20% lah …disini Honda berusaha menanamkan bahwa satu silindernya dia lebih irit….
Apa yang bisa kita ambil kesimpulan dibalik statement itu…?

  • Namanya juga jualan strategi apapun sah saja… asal…
  • AHM berusaha menyasar area konsumen yang masih mengutamakan “irit dan irit” namun masih peduli akan tampilan sport…konsumen ini biasanya “penyabar” dan ridingnya nyantai , menikmati sekali … apalagi bonceng pacar menikmati indahnya alam hayahh…toh kalau mesin motor dibuat teriak terus semua motor itu “boros”
  • Kalaupun itu pernyataan resmi dan bisa dipertanggung jawabkan artinya teknologi baru Honda (CBR adalah desain all new engine) memang efisien..dan Honda berani adu irit dengan kompetitor…
  • Masih berusaha menanamkan image yang dulu pernah melekat “MOTOR IRIT YA HONDA”… dan menjajaki apakah cara ini ampuh…? sekali lagi ini juga strategi bisnis…sah saja… wong kompetitornya juga punya slogan “KENCANG DAN IRIT” kok… podo wae…podo dodolane..(sama aja…sama-sama jualannya)  😀

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Daihatsu Lanjutkan Produksi Rocky-Raize di Jepang

RiderTua.com - Sebelumnya Daihatsu diketahui melakukan manipulasi tes tabrak terhadap sejumlah mobilnya yang dijual di Jepang. Akibatnya beberapa model seperti…

24 April 2024

Citroen Menjual C3 Aircross Dengan Harga Terjangkau Karena Ini

RiderTua.com - Citroen telah meluncurkan mobil terbaru lainnya di Indonesia, yaitu C3 Aircross. Model SUV ini menjadi model ketiga dalam varian…

24 April 2024

Tesla Turunkan Harga Mobil Listriknya Lagi?

RiderTua.com - Tesla masih memimpin penjualan mobil listrik secara global pada kuartal pertama tahun ini. Seharusnya mereka sudah dapat mempertahankan…

24 April 2024

Honda Mobilio Baru Terjual 194 Unit di Q1 2024

RiderTua.com - Honda telah mencatatkan hasil penjualan yang cukup bagus sepanjang Maret lalu. Dengan lebih dari 10 ribu unit mobil…

24 April 2024

‘Rolling in the City’ dengan New Honda Stylo 160

RiderTua.com - Kemarin Selasa 23/04, MPM Honda Jatim mengadakan acara rolling city bersama skutik premium fashionable mereka yakni New Honda…

24 April 2024

Citroen Resmi Rilis C3 Aircross di Indonesia!

RiderTua.com - Citroen akhirnya meluncurkan mobil terbarunya di Indonesia, yaitu C3 Aircross. Mobil SUV ini menjadi varian baru lainnya dari…

24 April 2024