Categories: MotoGP

Lorenzo Yakin Bisa Kalahkan Marquez di Mugello Kemarin Asalkan…

duel marquez lorenzo

Sebuah media luar (bukan RT yang bikin) memberitakan bahwasanya kemarin di Mugello yang tercepat adalah Lorenzo  dan marquez bisa menang karena memang motornya sedikit lebih cepat di lintasan lurus utama yang panjang…

Lorenzo believes he was the faster man on Sunday and only lost out because the Honda was able to pass him on the main straight.

Menurut dugaan Lorenzo hanya masalah top speed saja,”Mungkin dengan Top speed yang lebih (M1)aku bisa menang”
“Ketika dia melewatiku sepertinya dia terlihat lebih lambat..tapi begitu dia (RCV marquez) mencapai top speednya dia membuat gap yang banyak”

Lorenzo Pe-De

Bukti kepercayaan diri Lorenzo adalah bahwa tahun ini lebih baik dari tahun kemarin kalau tahun kemarin tidak bisa melawan marquez di beberapa titik pengereman namun tahun ini ada peningkatan 60% ….apakah pengaruh diameter Disc Brake yah…?

Terakhir Lorenzo memberi ucapan selamat kepada Tim Yamaha atas usahanya walau berat namun terlihat sudah /hampir menemukan solusinya….

Yang Mau bilang RT ternak silakan komentar tapi pakai bahasa Inggris..seperti cuplikan kalimat diatas ciaoo… 

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Tesla Turunkan Harga Mobil Listriknya Lagi?

RiderTua.com - Tesla masih memimpin penjualan mobil listrik secara global pada kuartal pertama tahun ini. Seharusnya mereka sudah dapat mempertahankan…

24 April 2024

Honda Mobilio Baru Terjual 194 Unit di Q1 2024

RiderTua.com - Honda telah mencatatkan hasil penjualan yang cukup bagus sepanjang Maret lalu. Dengan lebih dari 10 ribu unit mobil…

24 April 2024

‘Rolling in the City’ dengan New Honda Stylo 160

RiderTua.com - Kemarin Selasa 23/04, MPM Honda Jatim mengadakan acara rolling city bersama skutik premium fashionable mereka yakni New Honda…

24 April 2024

Citroen Resmi Rilis C3 Aircross di Indonesia!

RiderTua.com - Citroen akhirnya meluncurkan mobil terbarunya di Indonesia, yaitu C3 Aircross. Mobil SUV ini menjadi varian baru lainnya dari…

24 April 2024

Pedro Acosta : Tahun Lalu Performa RC16 di Jerez Bagus Itu Memotivasiku

RiderTua.com - 2024 bisa dibilang tahunnya Pedro Acosta. Rookie dari tim GASGAS-Tech3 itu tampil impresif dalam 3 seri MotoGP pertama…

24 April 2024

Toprak Razgatlioglu : Aku Hampir Menangis, Banyak Orang Jerman Mendukung Saya!

RiderTua.com - Setelah finis ke-2 pada race pertama hari Sabtu, Toprak Razgatlioglu menyelesaikan superpole race pada Minggu pagi di posisi…

24 April 2024