Categories: MotoGP

Honda Little Bit Better Than Yamaha atau Much Better….???

RC212V Vs M1
Honda little bit better than Yamaha… Pernyataan Valentino Rossi di Media banyak mendekati kebenaran dan terbukti kemarin saat dia bilang “Sirkuit Mugello Baik Buat Yamaha, Namun masih Sulit Mengalahkan marquez” terbukti sudah kebenarannya….

Honda little bit better than Yamaha

Berikutnya adalah kata-kata lain yang diungkapkan Rossi tentang kedua motor pemuncak saat ini RCV dan M1… RT cuplik dikit aja pernyataan ini dan selalu diungkapkan oleh seorang Valentino dalam setiap pembicaraannya di berbagai media…

“And at this moment technically the Honda is a little bit better than the Yamaha..”

( Valentino Rossi)

Namun apakah benar Yamaha M1 kini hanya selisih sedikit saja dari Honda RCV performanya…? apakah Rossi hanya menjaga image Yamaha dengan tidak bilang Honda memang cepat dan tidak bilang berkali-kali “little bit”…??

Fakta 1:From ten to one“-nya Marquez jadi bukti kalau RCV memang kencang…sedangkan Pedrosa kala itu pasca operasi tentunya tidak maksimal…(Le-Mans 2014)

Fakta 2: Yamaha masih dalam uji coba chassis yang mana bagian ini adalah bagian yang paling vital untuk sebuah motor artinya Tim Yamaha belum menemukan”rumus” yang tepat dan fokus pada komposisi yang pas buat M1..dikuatkan dengan tidak stabilnya grafik performa M1 Lorenzo..setelah Mugello kemarin memang performa motor kembali bagus..Rossi dan Lorenzo bisa podium…namun tetap saja little bit…( Jerez 2014)

Fakta 3: Konsistensi perolehan Marquez pada musim ini sebuah bukti RCV cepat disetiap sirkuit walau memang rider berperan namun masa kini teknologi motor yang dominan to dibanding skill ridernya (Rossi dan Stoner pernah komplain bahkan Stoner hengkang dari motoGP gara-gara ini ..) (Qatar-Mugello 2014)

Fakta 4: Walau belum Final namun…. Lihat data di bawah ini
MotoGP Constructors’ Championship 2014 (after Mugello)

  1. Honda : 150 poin
  2. Yamaha: 107 poin
  3. Ducati: 66 poin

This post was last modified on 18 November 2020 21:24

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Aleix Espargaro : Tidak Ada yang Menyangka Pedro Acosta dan KTM Akan Sekuat Itu

RiderTua.com - Aleix Espargaro salah satu dari pembalap senior yang memuji setinggi langit penampilan pembalap baru dari negaranya, Spanyol.. Pedro…

28 Maret 2024

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024

Hyundai Kembali Menguji Palisade Facelift di Jalan

RiderTua.com - Hyundai mungkin memiliki divisi mobil mewahnya sendiri, yaitu Genesis. Tapi bukan berarti mereka hanya mengandalkan divisinya saja di…

28 Maret 2024

Alasan BMW Belum Umumkan Harga i5 di Indonesia

RiderTua.com - BMW telah meluncurkan i5 di Indonesia sebagai model baru untuk menambah lebih banyak line-up mobil ramah lingkungannya. Mobil…

28 Maret 2024

Mobil Baru Mercedes-Benz yang akan Diluncurkan di Indonesia Tahun Ini

RiderTua.com - Mercedes-Benz telah meluncurkan dua mobil baru di Indonesia, yaitu GLA Facelift dan GLE model terbaru. Meskipun begitu, mereka…

28 Maret 2024