Categories: YAMAHA

Kelas Potensial Roda Dua Ke depan yang bagaimana yaa…???

Skutik family

Memang tidak jauh dari budaya/kultur biker dan tingkat ekonomi akan mempengaruhi laku tidaknya sebuah produk roda dua…lalu bagaimana dengan negara kita “Parameter” apa saja yang jadi kriteria motor laris manis..???

Untuk desain dan funsionalitas = Skutik..

Beruntunglah yang menguasai kelas ini karena prospek kedepan menjanjikan sekali dibanding varian lain seperti bebek dan jenis lain…. kedepan konsumen menuntut kepraktisan gak mau ribet…

Untuk kubikasi 150cc..

Nah diatas itu pasti imagenya ‘boros’ dan dibawah itu ‘lemot’.. makanya jika pabrikan mengembangkan desain ciamik dengan kombinasi kubikasi 150cc…prospeknya bagusss…. atau dengan kata lain 150 itu “PAS”

Premium Wannabe…

Nah walau ini tidak signifikan namun kans untuk memikat konsumen besar juga…maksudnya membuat motor tampilan motor mahal, namun harga murah banarrr… bisa jadi laris bak kacang goriyeng loh….

Vicky Veranita Yudhasoka-Vicky Shu

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Honda Mobilio Baru Terjual 194 Unit di Q1 2024

RiderTua.com - Honda telah mencatatkan hasil penjualan yang cukup bagus sepanjang Maret lalu. Dengan lebih dari 10 ribu unit mobil…

24 April 2024

‘Rolling in the City’ dengan New Honda Stylo 160

RiderTua.com - Kemarin Selasa 23/04, MPM Honda Jatim mengadakan acara rolling city bersama skutik premium fashionable mereka yakni New Honda…

24 April 2024

Citroen Resmi Rilis C3 Aircross di Indonesia!

RiderTua.com - Citroen akhirnya meluncurkan mobil terbarunya di Indonesia, yaitu C3 Aircross. Mobil SUV ini menjadi varian baru lainnya dari…

24 April 2024

Pedro Acosta : Tahun Lalu Performa RC16 di Jerez Bagus Itu Memotivasiku

RiderTua.com - 2024 bisa dibilang tahunnya Pedro Acosta. Rookie dari tim GASGAS-Tech3 itu tampil impresif dalam 3 seri MotoGP pertama…

24 April 2024

Toprak Razgatlioglu : Aku Hampir Menangis, Banyak Orang Jerman Mendukung Saya!

RiderTua.com - Setelah finis ke-2 pada race pertama hari Sabtu, Toprak Razgatlioglu menyelesaikan superpole race pada Minggu pagi di posisi…

24 April 2024

Semua Rider Mengincar Tempat Enea Bastianini di Ducati

RiderTua.com - Mengenai performa kuat Enea Bastianini musim ini, usai GP Amerika Michael Laverty mengatakan, "Senang melihat performa Enea. Dia…

23 April 2024