Categories: YAMAHA

YIMM : Yamaha mau Utamakan Kualitas Bukan Kuantitas…di kelas Sport…!!!

launching yamaha vixion jatim

Dalam Acara pers conferense kemarin ada sebuah pertanyaan dari seorang blogger bro mario devan yang menanyakan apakah Yamaha Indonesia akan meladeni style sepak terjang AHM di kelas sport seperti menelorkan banyak Varian… memang jawaban dari pihak Yamaha bisa dibilang politis bisa juga dimaknai Strategis- rahasia tentunya…namun kata-kata yang keluar dari pembicara pihak Yamaha adalah pada dasarnya Yamaha akan fokus pada kualitas … percuma kalau banyak namun kualitasnya tidak TOP… 🙂

Salah satu yang menarik adalah bahwa secara filosofi yamaha mempunyai sejarah bahwa dari proses finishing-painting alias pengecatan saja diperhatikan betul kualitasnya kekuatan ini walau tampak sederhana namun patut kita apresiasi dan kadang luput dari perhatian kita… karena kita biasanya fokus pada power dan performa plus desain….

Analogi sederhananya saja begini… kita beli celana modelnya uptodate..namun warna saat dicuci luntur…apalagi warna itu mengenai pakaian kita lain yang warnanya putih..welehh… mangkelnya double kwadrat…

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

All New Mitsubishi Triton Raih Lima Bintang Dari Tes Tabrak Australasian NCAP

RiderTua.com - Mobil pikap Mitsubishi, yaitu Triton, telah mendapatkan model generasi terbarunya sejak tahun lalu di Thailand. Pikap double cabin…

16 April 2024

Suzuki Naikkan Harga Baleno, Kompetitornya Masih Pertahankan Harga Lamanya

RiderTua.com - Suzuki telah menaikkan harga sejumlah mobilnya di Indonesia, baik model MPV maupun SUV. Kini giliran Baleno Hatchback yang…

16 April 2024

Hyundai Buka Suara Soal Munculnya All New Santa Fe di Indonesia

RiderTua.com - Hyundai telah memperkenalkan Kona Electric generasi terbaru pada Februari lalu, meski harga jualnya belum diumumkan. Sementara itu, mereka…

16 April 2024

Honda CR-V e:HEV Terjual 390 Unit Bulan Lalu

RiderTua.com - Honda baru menjual dua mobil hybrid di Indonesia, itupun keduanya merupakan model CBU dari luar negeri. Termasuk CR-V…

16 April 2024

Fabio Quartararo : Finis ke-12? Saya Memperkirakan Lebih Buruk Dari Itu!

RiderTua.com - Menjelang GP Amerika, Yamaha berhasil memperpanjang kontrak Fabio Quartararo hingga akhir musim 2026. Meski hanya finis ke-12 pada…

16 April 2024

Jorge Martin : Saya Membuat Kesalahan di Tikungan 11

RiderTua.com - Tak seperti dua seri pertama MotoGP sebelumnya, Jorge Martin tidak bisa memperjuangkan kemenangan baik pada sprint maupun pada race…

16 April 2024