Categories: All News

Honda Ciptakan Skutik 110cc dengan Konsumsi BBM 1:60 km..!!!

Dio honda India

Bukan di Indonesia namun di India..penyempurnaan berbagai sektor meliputi ruang bakar dan pemindah tenaga di klaim mampu mendongkrak efisiensi BBM hingga 60km untuk seliter bensinnya..irit tooo… 🙂

Beberapa langkah ditempuh di sektor engine dengan mengurangi gesekan dengan sistem offset crank, memperingan secara drastis perangkat yang bergerak  , low tension piston ring dan improve  pada bearing oil seal.. serta masih banyak lagi ..artinya ruang bakar dipermak sedemikian rupa..tak heran karena di India ,Honda Motorcycle & Scooter India Pvt. Ltd. (HMSI) sudah membangun sebuah tempat riset / technical center yang besar di   Manesar,India.. dimana pembangunan tempat riset ini untuk mewujudkan penguasaan roda dua di India di tahun 2020 nanti…

Dibangun diatas tanah seluas 10,000 meter persegi dengan   200 engineers dari Honda Research & Development India (HRID) dan  HMSI associates… sepertinya Honda serius banget disono……..

 

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Jack Miller Mengakui Sulit Melawan Acosta, Kaget dengan Gaya Balapnya dan Ingin Belajar dari Rookie MotoGP Itu?

RiderTua.com - Jack Miller mengakui bahwa tidak ada peluang melawan Acosta, pembalap Australia itu terkesan dengan rookie GasGas di Portimao..…

29 Maret 2024

Hyundai Dapat Mengekspor Ioniq 5 N Rakitan Lokal?

RiderTua.com - Dengan Hyundai yang telah meluncurkan Ioniq 5 N di Korea Selatan, model ini akan dihadirkan di negara lainnya.…

29 Maret 2024

Kia EV9 Raih Gelar World Car of the Year Tahun 2024

RiderTua.com - Produk dari Kia sudah tidak bisa diragukan lagi soal kualitasnya. Terlebih dengan model BEV yang dijualnya sejauh ini,…

29 Maret 2024

Hyundai Ioniq 5 Mendapatkan Varian N Lebih Dulu Dari Ioniq 6

RiderTua.com - Hyundai telah meluncurkan Ioniq 5 N sebagai mobil listrik berperforma tinggi pertama dari divisi mobil sport N. Model…

29 Maret 2024

Hyundai Belum Memutuskan Harga Kona EV Terbaru

RiderTua.com - Hyundai Kona Electric generasi terbaru telah dihadirkan di Indonesia, hanya saja harga jualnya tidak ikut diumumkan. Meski mereka…

29 Maret 2024

Honda akan Merilis Lebih Banyak Mobil HEV?

RiderTua.com - Honda baru memiliki dua mobil hybrid yang dijual di Indonesia, yaitu CR-V dan Accord e:HEV. Meskipun dijual dengan…

29 Maret 2024