Categories: YAMAHA

Seberapa Percaya Kita dengan “Produk Lokal”…???

cbr 1000rr(httptoyokeizai.net)

Produk lokal dalam artian walau brand asing namun dirakit dan pabriknya di Indonesia… tentunya akan tidak sama persis dengan “asli” dari negaranya… SDM pun akan berperan disini… RT jadi ingat dimana dulu pernah magang di luar negeri… beberapa saat kita memang ikut disiplin dan etos kerja yang bisa dibilang setara dengan pekerja asing…namun beberapa tahun setelah kita kembali ke tanah air… semua itu perlahan akan luntur… kembali ke INDONESIA BANGET…

Selain SDM material lokal juga menentukan hasil akhir sebuah produk jika kandungan lokal lebih besar maka tidak bisa lagi disamakan dengan barang import karena harga jelas lebih murah… coba saja bandingkan YIIM dengan Yamaha GlobalAHM dengan Honda Global… tentunya akan bervariasi tapi tidak jauh dari harga…

Lalu apakah kita lebih percaya produk Import (Thai misalnya) dibanding Lokal…???

 

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Jack Miller Mengakui Sulit Melawan Acosta, Kaget dengan Gaya Balapnya dan Ingin Belajar dari Rookie MotoGP Itu?

RiderTua.com - Jack Miller mengakui bahwa tidak ada peluang melawan Acosta, pembalap Australia itu terkesan dengan rookie GasGas di Portimao..…

29 Maret 2024

Hyundai Dapat Mengekspor Ioniq 5 N Rakitan Lokal?

RiderTua.com - Dengan Hyundai yang telah meluncurkan Ioniq 5 N di Korea Selatan, model ini akan dihadirkan di negara lainnya.…

29 Maret 2024

Kia EV9 Raih Gelar World Car of the Year Tahun 2024

RiderTua.com - Produk dari Kia sudah tidak bisa diragukan lagi soal kualitasnya. Terlebih dengan model BEV yang dijualnya sejauh ini,…

29 Maret 2024

Hyundai Ioniq 5 Mendapatkan Varian N Lebih Dulu Dari Ioniq 6

RiderTua.com - Hyundai telah meluncurkan Ioniq 5 N sebagai mobil listrik berperforma tinggi pertama dari divisi mobil sport N. Model…

29 Maret 2024

Hyundai Belum Memutuskan Harga Kona EV Terbaru

RiderTua.com - Hyundai Kona Electric generasi terbaru telah dihadirkan di Indonesia, hanya saja harga jualnya tidak ikut diumumkan. Meski mereka…

29 Maret 2024

Honda akan Merilis Lebih Banyak Mobil HEV?

RiderTua.com - Honda baru memiliki dua mobil hybrid yang dijual di Indonesia, yaitu CR-V dan Accord e:HEV. Meskipun dijual dengan…

29 Maret 2024