Categories: All News

Strategi Yang bisa menjadi Blunder…..!!!

The Golden Brand

Akan selalu ada dua sisi dalam kehidupan ini…demikian pula dalam dunia roda dua…misalnya bikin harga murah namun justru akan mempunyai 2 dampak sekaligus… kelebihannya konsumen kelas bawah akan bisa ikut merasakannya… dan sisi negatifnya akan membuat image produk itu menurun karena dampak dari  kualitas buruk dimana barang murah mana ada yang tahan lama..???…

Image jatuh…bisa jadi yang paling parah akan merusak brand itu secara keseluruhan… namun jika membuat varian ekonomis dengan jumlah sedikit dan tidak sering masih bisa dikatakan aman…itulah dampak dari murahnya produk…

Semakin banyaknya varian buat jurus Keroyokan…dimana rival dikepung dengan berbagai varian juga memiliki untung ruginya secara strategi… dimana kelebihannya rival akan keteter dan tersedot jualannya… namun segi negatifnya justru produk sendiri tak terurus,saking banyaknya item barang…image jatuh… namun jika diperparah dengan malasnya konsumen akibat hal tadi bisa jadi sebuah strategi blunder… 🙂

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Pedro Acosta Bisa Menang di Jerez, Tapi Kata Siapa?

RiderTua.com - Baru dua seri berlalu dan kecintaan banyak penggemar MotoGP terhadap Pedro Acosta sudah meroket. Bukan karena bakatnya saja,…

29 Maret 2024

Fermin Aldeguer Datang, Pramac Ducati Hengkang?

RiderTua.com - Bergabungnya Fermin Aldeguer dan dimana ditempatkan masih menjadi misteri... Bahkan kolaborasi Ducati dan tim Pramac juga masih belum…

29 Maret 2024

Marco Bezzecchi Ada Masalah dengan Kopling Ducati

RiderTua.com - Marco Bezzecchi sedang berjuang untuk bertarung di barisan depan di musim MotoGP 2024. Pembalap VR46 memiliki masalah dengan…

29 Maret 2024

Aleix Espargaro : Tidak Ada yang Menyangka Pedro Acosta dan KTM Akan Sekuat Itu

RiderTua.com - Aleix Espargaro salah satu dari pembalap senior yang memuji setinggi langit penampilan pembalap baru dari negaranya, Spanyol.. Pedro…

28 Maret 2024

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024