Categories: All News

Recall CBR 250 R… Ada Apa Neh…Pencitraan atau..??

Kata kunci dan tujuan dari recall sebuah produk adalah memperkuat kepercayaan pelanggan… dengan ‘kepedulian’ produsen akan produknya akan menjadikan nilai plus brand itu di mata konsumen(gak tau juga budaya kita gitu atau tidak) karena kalau ditanah air, recall imagenya adalah “produk gagal” , gak layak,juelekkk ….!!!

Walau memang recall adalah ada hubungannya dengan teknis namun disisi lain adalah merupakan kesempatan pabrikan untuk “mencitrakan” kembali produknya di media…seolah gaungnya akan terdengar kembali… pencitraan bukan berarti sisi negatif loh ya… ibarat mirip juga dengan iklan… dengan tema..”kepedulian produsen” dan beritanya akan naik lagi di pemberitaan… itu kalau di luar negeri… karena disono, recall justru membuat konsumen nyaman (kalau diluar negeri… ntahh di marih) hal ini sangat strategis ditengah gempuran pasukan silent attack Ninja…..!!!

Apakah hanya  CBR250 Pabrikan Honda India doang yang bermasalah……?

*Honda me-recall  11,500 unit   CBR 250R (non ABS) yang diproduksi antara bulan maret 2011 hingga September 2012, karena permasalahan dengan fungsi dan kepakeman(efektifitas) rem depan meskipun tidak ada pengaruh dalam kondisi normal…artinya masih dugaan !!!

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Ducati Harus Memberi Pecco Motor Terbaik untuk Meng-KO Jorge Martin

RiderTua.com - Ducati harus memberi Pecco motor terbaik untuk meng-KO Jorge Martin... Kejuaraan dunia MotoGP 2024 dimulai dengan penuh kejutan…

19 April 2024

Rumor Jack Miller Ditukar Pedro Acosta Musim Ini, Ini Jawaban Bos KTM

RiderTua.com - Secara kontrak KTM dapat menukar pembalap antar timnya di tengah musim, tetapi pabrikan asal Austria itu tidak berencana…

19 April 2024

Wuling Dkk Tawarkan Diskon Untuk Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Wuling masih menjadi pemimpin penjualan mobil listrik di Indonesia pada Maret lalu. Binguo yang mampu menjadi model BEV…

18 April 2024

Hyundai, Kia, dan Toyota Hadirkan Diskon Untuk MPV Mewahnya

RiderTua.com - Hyundai tidak hanya menghadirkan low MPV Stargazer di Indonesia, tetapi juga MPV mewah Staria. Nyatanya model ini hadir…

18 April 2024

Marc Marquez Bahagia: Di Qatar Duel Melawan Martin, di Portimao Bertarung dengan Pecco!

RiderTua.com - Marc Marquez kehilangan peluang meraih kemenangan di GP Amerika karena masalah pengereman, sehingga rider Gresini Ducati itu gagal…

18 April 2024

Siap Dibawa Trabasan! Modifikasi Honda CB350 RS Jadi Motor Scrambler

RiderTua.com - Dirt Freak Jepang yang menyediakan banyak sparepart modifikasi, kini mereka mengenalkan Honda CB350 RS yang telah dimodifikasi menjadi…

18 April 2024