Categories: All News

Ngalah Saja Bro …..!!!

Mengalah dengan siapa…? segede apapun motor kita(baca:moge) tak akan kuasa bila sudah diterjang roda empat…apalagi oleh truk… hancur bro… memang mungkin kalau kita masih selamat masih bisa “balas dendam” ke pengumudi…. paling tidak teriakin… namun kalau nyawa sudah melayang…??

Di gambar pertama menujukkan sebuah kecelakaan dilampu merah…bahkan di luar negeri yang terkenal ketat standart keamanan dan uji kendaraan masih sering terjadi kecelakaan…selain karena faktor manusia itu sendiri misalnya emosi dan konsentrasi kala berkendara… kadang kita sudah berhati-hati sekali pengguna jalan lain yang kurang hati-hati dan cerobah…namun mengalah adalah lebih baik…mungkin yang emosional dijalan lagi dapat masalah pribadi yang belum terselesaikan… anggap saja gitu.. 🙂

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Hasil Race 1 WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil Race 1 WSBK Belanda 2024.. Pembalap pengganti Danillo Petrucci, Barni Spark Racing Team, Nicholas…

20 April 2024

Yamaha Bisa Ikuti Jejak Suzuki Keluar dari MotoGP?

RiderTua.com - Yamaha harus mengembangkan mesin V4 agar mempercepat kemajuan mereka, yang diharapkan akan membuat mereka bertahan di MotoGP dalam jangka…

20 April 2024

Hasil Superpole WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil Superpole WSBK Belanda 2024 .. Sesi ini tetap berlangsung dalam kondisi basah.. Jonathan Rea…

20 April 2024

Hasil FP3 WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP3 WSBK Belanda 2024 ... Sabtu (20/4/2024), Pembalap Aruba.it Racing , Nicolo Bulega, membuat…

20 April 2024

Marc Marquez : Di Texas Saya Memikirkan Podium.. Bukan Kemenangan!

RiderTua.com - Marc Marquez bisa merayakan kemenangan pertamanya bersama tim Gresini Ducati jika dia tidak crash beberapa saat setelah memimpin…

20 April 2024

Pengiriman Suzuki Jimny 5-Door Cukup Cepat Meski Inden Beberapa Bulan

RiderTua.com - Suzuki telah menghadirkan Jimny 5-door di Indonesia bulan Februari lalu dan disambut baik di pasarnya. Seperti model 3-door,…

20 April 2024