Categories: Sepeda Motor KAWASAKI

All New Kawasaki Ninja 150 R …WOW jilid 2 Donggg..!!??

Benar-benar bisa jadi akan merupakan WOW jilid 2 nih apabila Kawasaki meriset tampilan varian 4 tak 150 cc nya ,rumornya sih emang lagi develope 150cc 4 tak CMIIW… dan apakah opsi ini akan mengganggu sang kakak..? enggak juga karena selain resize juga yang 150cc silinder tunggal…lagipula RT lihat secara komunitas Ninja 150 dan 250 terlihat membaur & menyatu-ibarat kakak-adik..dalam bendera “Ninja Owner”…

Strategi ini bisa jadi sejalan dengan yang sudah dilakukan pabrikan Honda dengan duo CBRnya di tanah air dengan kubikasi serupa dan model yang mirip juga… akankah jadi WOW seri dua..?. weleh…jadi goro-goro neh…trus diposisikan dimana..?? harga diatas 30jt…bertarung dengan CBR 150R,YZF R15…kelas sport premium sikattt habiss… lagian jika ngambil desain New Ninja 250, tapi kualitas gak premium…walah Mubazirrrr… ada harga ada rupa..yaaa tooo.. 😀

Kemungkinan strategi ini bisa jadi di request oleh KMI melihat memang varian yang moncer adalah di kelas sport saja..dan bila kelas 2 stroke harus berbenturan dengan regulasi…maka tidak ada jalan lain harus menyiapkan jagoan 4tak kelas 150cc…Kalau sampai kelas “entry level”nya digarap juga semakin menyempurnakan dan mengukuhkan sebagai jawara kelas performance sport bike di semua kelas di tanah air… 150cc dan 250cc adalah kelas potensial di negara-negara berkembang termasuk Indonesia…lagipula 150cc 4 tak, area penjualannya akan bisa lebih luas lagi menjangkau berbagai negara terutama Asia….IMHO

Akankah Kawasaki mewujudkannya..? dan akan laris bak kacang goriyeng…kalau iyah siap-siap indent ahhh satu…  😆

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

MotoGP Dibeli Liberty Media? Dominasi Rider Italia Dan Spanyol Berakhir?

RiderTua.com - Setelah membeli Formula 1, American of Liberty Media pun berusaha mengamankan MotoGP dengan tawaran sebesar 4 miliar euro…

29 Maret 2024

Jack Miller Mengakui Sulit Melawan Acosta, Kaget dengan Gaya Balapnya dan Ingin Belajar dari Rookie MotoGP Itu?

RiderTua.com - Jack Miller mengakui bahwa tidak ada peluang melawan Acosta, pembalap Australia itu terkesan dengan rookie GasGas di Portimao..…

29 Maret 2024

Hyundai Dapat Mengekspor Ioniq 5 N Rakitan Lokal?

RiderTua.com - Dengan Hyundai yang telah meluncurkan Ioniq 5 N di Korea Selatan, model ini akan dihadirkan di negara lainnya.…

29 Maret 2024

Kia EV9 Raih Gelar World Car of the Year Tahun 2024

RiderTua.com - Produk dari Kia sudah tidak bisa diragukan lagi soal kualitasnya. Terlebih dengan model BEV yang dijualnya sejauh ini,…

29 Maret 2024

Hyundai Ioniq 5 Mendapatkan Varian N Lebih Dulu Dari Ioniq 6

RiderTua.com - Hyundai telah meluncurkan Ioniq 5 N sebagai mobil listrik berperforma tinggi pertama dari divisi mobil sport N. Model…

29 Maret 2024

Hyundai Belum Memutuskan Harga Kona EV Terbaru

RiderTua.com - Hyundai Kona Electric generasi terbaru telah dihadirkan di Indonesia, hanya saja harga jualnya tidak ikut diumumkan. Meski mereka…

29 Maret 2024