Categories: YAMAHA

Jupiter MX 150 FI … Wani Pora….?

[Sebuah obsesi penyuka MX terhadap Satria FU]…. Mungkinkah  Yamaha akan membuat kubikasi Jupiter MX yang kini 135 menjadi 150 cc dengan Fuel Injection? … secara persaingan memang gak ada yang dituju, karena sejatinya berpasangan dengan CS1 nya Honda…  Namun sebanding enggak sih usaha ini dengan hasil yang akan diperoleh kelak..?

Tipe Mesin : 4 Langkah, 4 Valve SOHC, Berpendingin Cairan,Fuel Injection
Jumlah / Posisi Silinder : Cylinder Tunggal / Tegak
Volume Silinder : 149,8 cc
Diameter x Langkah :   57,0 x 58,7 mm
Perbandingan Kompresi : 10,9 : 1
Daya Maksimum : 11  kW / 8500 rpm
Torsi Maksimum : 13  Nm / 6000 rpm

Wani piro atau wani pora..??? (berani berapa atau berani enggak) 😀

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Suzuki Telah Mengirim 400 Unit Jimny 5-Door ke Konsumen Indonesia

RiderTua.com - Suzuki masih berusaha untuk memenuhi tingginya permintaan Jimny 5-door di Indonesia. Walau dengan antisipasi sebelumnya, mereka mendapat penumpukan…

19 April 2024

Toyota Fortuner Kini Hadirkan Varian Hybrid!

RiderTua.com - Toyota Fortuner masih menjadi andalannya di segmen SUV ladder frame di Indonesia sampai sekarang. Hanya saja model ini…

19 April 2024

Augusto Fernandez : Sekarang Pedro Acosta Adalah Pembalap Terbaik di Pabrikan KTM

RiderTua.com - Ketika rekan setimnya di GasGas Tech3 Pedro Acosta merayakan podium (finis ke-2) di COTA, Augusto Fernandez hanya mampu…

19 April 2024

Enea Bastianini Menemukan Kecepatannya Kembali, GP24 Sudah Nyetel?

RiderTua.com - Enea Bastianini menemukan kecepatannya kembali setelah finis ketiga di Texas, dia merasa berada di jalur yang benar, tahun…

19 April 2024

Ducati Harus Memberi Pecco Motor Terbaik untuk Meng-KO Jorge Martin

RiderTua.com - Ducati harus memberi Pecco motor terbaik untuk meng-KO Jorge Martin... Kejuaraan dunia MotoGP 2024 dimulai dengan penuh kejutan…

19 April 2024

Rumor Jack Miller Ditukar Pedro Acosta Musim Ini, Ini Jawaban Bos KTM

RiderTua.com - Secara kontrak KTM dapat menukar pembalap antar timnya di tengah musim, tetapi pabrikan asal Austria itu tidak berencana…

19 April 2024