Categories: YAMAHA

Bagaimana Power All New Jupiter Z F1…Dibanding Yang lama…???

Sedikit demi sedikit varian Yamaha juga mengalami injeksinasi :)apakah performanya meningkat drastis…?? kalau standart pabrikan bisa jadi dibuat gak terlalu “boros” kemungkinan..karena kalau mengejar performa motor akan ngocor BBMnya sehingga justru tidak cocok untuk “dikonsumsi” hanya buat balap saja..lagian settingan bisa diubah-ubah sesuai selera untuk Jupiter Z F1 ini.. cukup dengan program ulang dengan sebuah alat “tuner” …dan motorpun nguacirrr…

Terlihat memang power meningkat cuma tenaga maksimal itu diperoleh dengan raungan mesin lebih tinggi..+ 250rpm… demikian juga dengan torsinya…jarak sumbunya semakin panjang.. busi standartnya seperti type racing CMIIW

Secara garis besar tampilannya sedikit berisi… yah… 🙂

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Hasil FP3 WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP3 WSBK Belanda 2024 ... Sabtu (20/4/2024), Pembalap Aruba.it Racing , Nicolo Bulega, membuat…

20 April 2024

Marc Marquez : Di Texas Saya Memikirkan Podium.. Bukan Kemenangan!

RiderTua.com - Marc Marquez bisa merayakan kemenangan pertamanya bersama tim Gresini Ducati jika dia tidak crash beberapa saat setelah memimpin…

20 April 2024

Pengiriman Suzuki Jimny 5-Door Cukup Cepat Meski Inden Beberapa Bulan

RiderTua.com - Suzuki telah menghadirkan Jimny 5-door di Indonesia bulan Februari lalu dan disambut baik di pasarnya. Seperti model 3-door,…

20 April 2024

Toyota Umumkan Recall Prius Karena Ini

RiderTua.com - Toyota Prius masih menjadi salah satu mobil hybrid unggulannya di pasar global. Terlebih setelah modelnya memasuki generasi terbaru…

20 April 2024

BYD dan Mercedes-Benz Siap Hadirkan Mobil Baru di Eropa?

RiderTua.com - BYD sudah dapat mencatatkan hasil penjualan mobil listriknya yang cukup bagus selama ini. Meski demikian, mereka juga melakukan…

20 April 2024

Chery Siapkan Model Omoda Terbaru Lainnya?

RiderTua.com - Kesuksesan Chery dalam menghadirkan Omoda 5 di pasar global menjadi alasan dihadirkan varian listriknya, yaitu Omoda E5. Sejak…

20 April 2024