Categories: All News

Escape From Traffic Jam


815406.blogspot.com

Logikanya bila kita ingin lepas dari sesuatu harus punya tenaga lebih..kekuatan lebih dan kecepatan yang lebih pula… kadang terfikir apakah mungkin top speed sebuah motor bisa digunakan untuk meghindari kemacetan…???

Bicara diluar masalah safety dan alay style…kalau kita berada dibelakang motor yang lambat pastinya akan semakin panjang kita berada dalam urutan kemacetan jika nantinya didepan terjebak macet…seperti juga saat antri di lampu merah,perlintasan KA,…. sekali lagi kita disini bukan membicarakan cara riding zig zag… tapi bagaimana jika kita naik motor pelan dalam kondisi jalan memungkinkan untuk menyalip, maka kala kita berada di lampu merah atau perlintasan KA pasti kita akan berada di barisan belakang…jika kita naik motor dengan pelan…

Yang kedua semakin lambat semakin ada kemungkinan terjebak macet…apakah ini yang melatar-belakangi rider berkendara “sipat kuping” atau kencang…??? ambil contoh saja begini… kita berangkat jam 7…sedangkan jarak tempuh setelah 1 jam kita akan bertemu dengan kawasan perkantoran yang puncak sibuknya pada jam 8… seandainya kita bisa lewat situ 30 menit sebelumnya pasti kemungkinan besar lancar… nah untuk ngejar waktu tadi maka rider tadi berkendara secepat yang dia bisa… apakah itu cara kita keluar dari kemacetan… atau lebih baik antri…??? ada cara lain untuk menghindari kemacetan…? namun jika kita tak mungkin bisa menghindari sebuah rutinitas kemacetan apakah mungkin kita bisa lepas dengan berkendara lebih cepat…?

Lalu motor apa yg paling cocok buat “escape” dari kemacetan….matic 125 cc….sport 150cc 2 stoke..atau sport 250 cc

* silakan pendapatnya..sekali lagi ini bukan sebuah anjuran untuk berkendara cepat..tapi realitanya banyak biker yang ngebut di jalan tooo….???

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Suzuki Pastikan Jimny 3-Door di Indonesia Aman Dari Recall

RiderTua.com - Suzuki sempat melakukan penarikan terhadap Jimny 3-door di Australia beberapa bulan lalu. Belum lagi dengan adanya recall dua…

19 April 2024

Tesla Tunda Pengiriman Cybertruck Akibat Pedal Gas Bermasalah

RiderTua.com - Tesla menjadi salah satu merek mobil listrik yang cukup dikenal di seluruh dunia. Meski demikian, mereka juga dikenal…

19 April 2024

Chery dan Jaguar-Land Rover Bakal Kembangkan Mobil Listrik?

RiderTua.com - Chery telah menghadirkan sejumlah mobil listriknya di pasar global, termasuk Omoda E5. Meski demikian, mereka terbuka bagi merek…

19 April 2024

Alex Rins Berharap Banyak Pada Tes yang Dilakukan Cal Crutchlow di Barcelona

RiderTua.com - Setelah gagal menggelar tes di Portimao karena cuaca buruk dan kemudian COTA menjadi akhir pekan yang menyedihkan bagi…

19 April 2024

Suzuki Telah Mengirim 400 Unit Jimny 5-Door ke Konsumen Indonesia

RiderTua.com - Suzuki masih berusaha untuk memenuhi tingginya permintaan Jimny 5-door di Indonesia. Walau dengan antisipasi sebelumnya, mereka mendapat penumpukan…

19 April 2024

Toyota Fortuner Kini Hadirkan Varian Hybrid!

RiderTua.com - Toyota Fortuner masih menjadi andalannya di segmen SUV ladder frame di Indonesia sampai sekarang. Hanya saja model ini…

19 April 2024