Categories: All News

[Discussion] Safety Riding & Defensive Riding….!!!


Pict from: ddoci.wordpress.com

Walau sama tujuannya yaitu demi keselamatan ada dua istilah yang selama ini masih jadi pertanyaan RT… Melihat balapan motoGP yang memakai motor super cepat apakah juga memperhatikan kaidah keselamatan berkendara…? trus apa bedanya dengan rider “harian”…??? kalau sama kok dipakai dua istilah………..


pist from: stephenlangitan.com

Safety riding: Cara berkendara yang aman dan nyaman baik bagi pengendara itu sendiri maupun terhadap pengguna jalan lain..

  • Safety riding termasuk dalam menanggulangi,bereaksi (refleks)secara benar suatu keadaan yang tak terduga dengan aman.
  • Safety riding bisa dikatakan “agressive” tapi aman, termasuk pembalap motoGP  kala balapan .. 🙂

Defensive riding: Cara berkendara yang wajar dan bertanggung jawab. sifatnya lebih ke “mengalah” dalam berkendara…bahasa Inggrisnya “alon-alon sing penting kelakon“…

  • Defensive riding lebih ke pencegahan(preventif) misalnya cek kondisi motor layak tidak buat perjalanan..
  • Defensive riding termasuk juga seperti melambatkan laju motor di tikungan dan memberi sein(tanda belok) kepada pengendara lain.
  • Defensive riding juga termasuk didalamnya menjaga jarak aman dan riding style : kecepatan yang “aman”… semakin cepat semakin menjaga jarak…
  • Defensive riding salah satu upayanya adalah memahami peraturan lalu lintas

Tulisan ini RT buat berdasarkan pemikiran “rider motogp menerapkan defensive riding kah…?(kalau safety sudah jelasss)

Monggo kalau tulisan RT ada kurangnya dilengkapi… selamat berdiskusi..

Salam metal top speed….!!!

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024

Citroen C3 Aircross akan Dikirim ke Konsumen Bulan Depan

RiderTua.com - Citroen kini menghadirkan varian baru lainnya dari C3 di Indonesia, yaitu Aircross. Layaknya C5 Aircross yang sebelumnya dirilis,…

25 April 2024