Categories: MotoGP

MotoGP Jerez: Repsol Honda Susah Payah Rebut Podium…!!!

Repsol Honda memang tidak mudah untuk mendapatkan podium kali ini ..bagi rider 1 Casey stoner yang harus mulai dari grid 5 ..walaupun berhasil meringsek kedepan mendapat “tempelan ” ketat dari Lorenzo…sedangkan Pedrosa mendapat tantangan dari tim satelit Yamaha Crutchlow…


Sepertinya kondisi motor Honda tidak seperti tahun lalu yang begitu dominan…atau Yamaha yang semakin cepat…??
Hasil Motogp Jerez:

Kejadian menarik lainnya adalah…Nicky hayden yang di awal berada di grup utama akhirnya merosot juga dan menyelesaikan finish di urutan ke 8… mayan buat kang Rossi masuk 10 besar.. yang menarik lainnya tim satelit Yamaha terlihat kompetitif..terbukti bisa sedikit mengganggu Pedrosa yang sebagai tim pabrikan dan sempat mengapit Dani Pedrosa… dan yang paling menarik lagi adalah “diusirnya” Dovi oleh lorenzo… karena kelihatan menghalangi laju M1 Lorenzo…”minggir kau Dovi..!!” 😀

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024

Citroen C3 Aircross akan Dikirim ke Konsumen Bulan Depan

RiderTua.com - Citroen kini menghadirkan varian baru lainnya dari C3 di Indonesia, yaitu Aircross. Layaknya C5 Aircross yang sebelumnya dirilis,…

25 April 2024

Marco Bezzecchi : Kami Belum Mencetak Satu Poin Pun di Sprint Race

RiderTua.com - Dari 3 sprint pertama musim 2024, duo rider VR46 Marco Bezzecchi dan Fabio di Giannantonio belum mencetak satu…

25 April 2024