Categories: Sepeda Motor KAWASAKI

Knalpot bengkak…???

Muffler kedua motor ini sama-sama bengkaknya … mungkin karena Catalityc Converternya yah… desain ini apakah menggangu estetika desain motor…??? atau bahkan ergonomi…???

Desain gede ini memang pada awalnya “sulit” diterima… gak umum istilahnya … apalagi untuk motor ukuran sedang… cuman jika disiasati dengan desain yang ciamik bisa jadi “bengkak” ini justru membawa keindahan……

Bahkan untuk posisi tertentu justru jadi “foot step” ……Opo gak mlocot sepatunya   boncenger akan merasakan pula uap panasnya to…??? terlihat ujung/mulut knalpot Ninja 1000 yang tepat di kaki boncengernya…mengarah sedikit ke atas lagi 😀

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Alex Rins Berharap Banyak Pada Tes yang Dilakukan Cal Crutchlow di Barcelona

RiderTua.com - Setelah gagal menggelar tes di Portimao karena cuaca buruk dan kemudian COTA menjadi akhir pekan yang menyedihkan bagi…

19 April 2024

Suzuki Telah Mengirim 400 Unit Jimny 5-Door ke Konsumen Indonesia

RiderTua.com - Suzuki masih berusaha untuk memenuhi tingginya permintaan Jimny 5-door di Indonesia. Walau dengan antisipasi sebelumnya, mereka mendapat penumpukan…

19 April 2024

Toyota Fortuner Kini Hadirkan Varian Hybrid!

RiderTua.com - Toyota Fortuner masih menjadi andalannya di segmen SUV ladder frame di Indonesia sampai sekarang. Hanya saja model ini…

19 April 2024

Augusto Fernandez : Sekarang Pedro Acosta Adalah Pembalap Terbaik di Pabrikan KTM

RiderTua.com - Ketika rekan setimnya di GasGas Tech3 Pedro Acosta merayakan podium (finis ke-2) di COTA, Augusto Fernandez hanya mampu…

19 April 2024

Enea Bastianini Menemukan Kecepatannya Kembali, GP24 Sudah Nyetel?

RiderTua.com - Enea Bastianini menemukan kecepatannya kembali setelah finis ketiga di Texas, dia merasa berada di jalur yang benar, tahun…

19 April 2024

Ducati Harus Memberi Pecco Motor Terbaik untuk Meng-KO Jorge Martin

RiderTua.com - Ducati harus memberi Pecco motor terbaik untuk meng-KO Jorge Martin... Kejuaraan dunia MotoGP 2024 dimulai dengan penuh kejutan…

19 April 2024