Categories: MotoGP

Sirkuit Spanyol ( Jerez) yang menang ya Lorenzo….!!! Stoner “Luka Lama”

Melihat tahun lalu sirkuit ini dikuasai oleh Lorenzo dan merupakan kampungnya bukan tidak mungkin sejarah ini akan berulang besok… tapi tunggu dulu musim lalu Casey stoner berangkat dari Pole harus ‘mandeg’ karena terlibat insiden dengan Rossi…minimal Lorenzo podium lah…

Casey Stoner yang sempat memimpin race  harus bernasib malang … bersenggolan dengan Valentino Rossi , diturn -1  pada Lap ke-7.  Stoner tidak dapat melanjutkan balapan sedangkan The Doctor tetap bisa melanjutkan jalannya race dan menempati posisi 5…

Semoga besok cuaca bersahabat dan bisa menampilkan balapan yang seru..dimana dani dan lorenzo pastinya akan bertarung sengit…untuk memuaskan fans mereka masing-masing di home race… tapi yang serunya lagi ada 4 lagi  pembalap Spanyol loh…Aleix Espargaro,Alvaro Bautista,Ivan Silva,Hector Barbera………. !!! spanyol memang negerinya atlit…. setelah Itali (5)

Juara Jerez tahun 2011:
1 Jorge LORENZO… SPA… Yamaha Factory Racing
2 Dani PEDROSA… SPA… Repsol Honda Team
3 Nicky HAYDEN… USA… Ducati Team Ducati
4 Hiroshi AOYAMA… JPN… San Carlo Honda Gresini
5 Valentino ROSSI… ITA… Ducati Team Ducati
6 Hector BARBERA… SPA… Mapfre Aspar Team MotoGP
7 Karel ABRAHAM… CZE… Cardion AB Motoracing
8 Cal CRUTCHLOW… GBR… Monster Yamaha Tech 3
9 Toni ELIAS… SPA… LCR Honda MotoGP
10 John HOPKINS… USA… Rizla Suzuki MotoGP

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Aleix Espargaro : Jika Tidak Ada Kontak di Lap Pertama Saya Bisa Finis di 5 Besar

RiderTua.com - Sementara rekan setimnya Maverick Vinales mendominasi GP Amerika, Aleix Espargaro finis ke-7 setelah terjadi kontak di awal balapan.…

16 April 2024

Toyota Dkk Tidak Naikkan Harga Small SUV Bulan Ini

RiderTua.com - Toyota memang memiliki berbagai macam model SUV yang dijualnya di Indonesia. Seperti small SUV Raize yang dijual bersama…

16 April 2024

Cara Enea Bastianini Menghemat Ban, Mulai ‘Ngepush’ Pada 8 Lap Terakhir

RiderTua.com - Setelah meraih dua kali podium berturut-turut, Enea Bastianini berhasil menempati peringkat 2 di klasemen. Rider pabrikan Ducati itu…

16 April 2024

Motor Adventure Baru MV Agusta LXP Enduro Veloce, Versi untuk Jalan Raya

RiderTua.com - Pabrikan asal Italia yakni MV Agusta kembali meluncurkan motor adventure baru dengan nama MV Agusta LXP Enduro Veloce…

16 April 2024

Pedro Acosta : Maverick Vinales Benar-benar Tak Tersentuh

RiderTua.com - Saat start di GP Amerika, Pedro Acosta melesat bak roket dan langsung memimpin balapan untuk beberapa lap. Saat…

16 April 2024

All New Mitsubishi Triton Raih Lima Bintang Dari Tes Tabrak Australasian NCAP

RiderTua.com - Mobil pikap Mitsubishi, yaitu Triton, telah mendapatkan model generasi terbarunya sejak tahun lalu di Thailand. Pikap double cabin…

16 April 2024