Categories: All News

2012 Honda Crosstourer 1200…Canggih

Dibekali dengan engine berkapasitas 1.237 cc V4, full elektronik,  gearbox kopling ganda DTC generasi kedua ( transmisi manual juga tersedia). Harganya 14.200 Euro atau setara ( Rp 170,940,196)  untuk versi transmisi manual, dan  15.200 Euro yang DCT…

Apa saja kecanggihannya…?? selain TBW (Throttle By Wire) yang menarik adalah pola perpindahan gigi yang pintar ..antara manual ke otomatis berlangsung secara berkesinambungan… dan ini termasuk DTC(Dual Clutch Tansmission ) Generasi kedua…

Engine sudah dikenal pada seri VFR1200F dan aplikasi Unicam (CRF engine) menjadikannya mesin yang nyaman, minim getaran… lembut…namun powerfull…

Tapi yang bikin geleng-geleng lagi adalah berat motor yang 275kilo…. sampai 285kilo(DTC ver)…. walahhhh… 🙂


Source:omnimoto

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Semua Rider Mengincar Tempat Enea Bastianini di Ducati

RiderTua.com - Mengenai performa kuat Enea Bastianini musim ini, usai GP Amerika Michael Laverty mengatakan, "Senang melihat performa Enea. Dia…

23 April 2024

Yamaha Bolt R-Spec : Motor Bobber Baru yang Harganya Rp 140 Jutaan

RiderTua.com - Motor bobber yang punya ciri khas tersendiri, kini Yamaha meluncurkan Bolt R-Spec yang dapat model baru tahun 2024.…

23 April 2024

Honda Catatkan Hasil Penjualan Mobil yang Bagus Bulan Lalu

RiderTua.com - Honda mungkin juga mengalami perlambatan penjualan mobil di Indonesia sepanjang kuartal pertama tahun ini. Tapi setidaknya hasil yang…

23 April 2024

BYD akan Merilis Pikap D-Cab Terbarunya Minggu Ini

RiderTua.com - BYD telah dikenal dengan mobil listriknya di pasar global, dari hatchback, sedan, sampai SUV telah dijualnya. Namun hanya…

23 April 2024

Chery akan Hadirkan MPV Terbaru Melalui Exeed

RiderTua.com - Chery memang dikenal dengan sejumlah model yang dijualnya di pasar. Meski mereka juga memiliki merek mobil lainnya, salah…

23 April 2024

5 Tim MotoGP Ini Bisa Mengalami Perubahan Besar di 2025

RiderTua.com - Dengan hanya 6 pembalap yang dipastikan berada di grid MotoGP 2025 sejauh ini dan 3 tim satelit yang…

23 April 2024