Categories: MotoSpecSUZUKIYAMAHA

Iritnya Injeksi kok kalahhhh sama Karbu… trus piye jal….????

Sebuah teknologi memang seharusnya advance,sebuah ‘gerakan’ maju..dan tentu saja harus lebih  bagus dari yang ‘model’ lama.. temuan baru memang diharapkan bisa menutupi kekurangan dari teknologi lama..

Memang benar karburator yang gak sehat sebagai biang polusi,boros… tapi bila selalu rajin dirawat ,rutin maka akan tetap bagus hasilnya… satu lagi masalah efisiensi patut jadi perhatian…dimana teknologi baru harusnya lebih irit kan idelanya…

Contohnya saja Suzuki nex dengan sistim bahan bakar karburator dan  cara berkendara yang “eco riding” bisa tembus 80 km per 1 liter bensin(berat motor 87kg)… sementara skutik paling irit dengan fitur injeksi dipegang oleh Mio J (berat motor 92kg) dengan 70 km per liter bensinnya…

CC
Fuel System
Berat
Mileage
Mio J 113 FI 92kg 70
Nex 113 Carbu 87kg 80
Spacy 110 FI 99kg 50
Spacy 110 Karbu 97kg 31,4
Supra X 125 Karbu 107kg 85
Supra X 125 FI 107kg 104,6 ?!
Axelo 125 Karbu 106kg 46
Shogun 125 FI 110kg 76,5

Dari tabel diatas terlihat untuk kelas matik belum bisa menandingi karbu untuk efisiensi,dan sebaliknya untuk kelas bebek injeksi sangat jauh lebih efisien…  mungkin bro sekalian ada yang tahu sebabnya… ridertua sendiri bingung…

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Marco Bezzecchi : Kami Belum Mencetak Satu Poin Pun di Sprint Race

RiderTua.com - Dari 3 sprint pertama musim 2024, duo rider VR46 Marco Bezzecchi dan Fabio di Giannantonio belum mencetak satu…

25 April 2024

Mengenai Citroen e-C3 yang Mendapat Nol Bintang Dari Global NCAP

RiderTua.com -Citroen memang sudah dikenal dengan line-up mobilnya yang berkualitas, tapi dengan harga yang cukup terjangkau. Bahkan ini juga berlaku…

25 April 2024

Jadwal MotoGP Jerez 2024

RiderTua.com - Jadwal MotoGP Jerez 2024.. Usai melakukan lawatan ke Amerika Serikat, balapan MotoGP kembali ke tanah Eropa. 'Gran Premio…

25 April 2024

Bermesin 2 Silinder Harganya Rp 60 Jutaan, Suzuki Rilis GSX-250R Model Baru

RiderTua.com - Suzuki GSX-250R, motor sport touring yang hanya dijual di 2 negara saja yakni Jepang dan China untuk saat…

24 April 2024

Daihatsu Lanjutkan Produksi Rocky-Raize di Jepang

RiderTua.com - Sebelumnya Daihatsu diketahui melakukan manipulasi tes tabrak terhadap sejumlah mobilnya yang dijual di Jepang. Akibatnya beberapa model seperti…

24 April 2024

Citroen Menjual C3 Aircross Dengan Harga Terjangkau Karena Ini

RiderTua.com - Citroen telah meluncurkan mobil terbaru lainnya di Indonesia, yaitu C3 Aircross. Model SUV ini menjadi model ketiga dalam varian…

24 April 2024