Categories: SUZUKI

[Suzuki GW 250] Seburuk itukah image sebuah produk yg dibikin di China…??

Kemarin ketika belanja Gadget HP merk terkenal dengan antusiasnya saya minta diambilkan barang itu dari etalsae untuk aku amati lebih dekat… hemm cantik juga..(bukan penjaganya loh) finishingnya halus… dan setelah kulihat bagian belakang tertulis “made In China”  weh jadi inget Suzuki GW 250… 🙂


Tapi karena merk HP terkenal yah segala yang katanya “beresiko” saya percayakan kepada merk terkenal tersebut..toh service centernya juga banyak..ada garansi lagi… enggak khawatir dah…

Nah balik lagi bicara motor… Suzuki GW 250 yang dibuat di negeri tirai bambu ini apakah akan mendapat cibiran atau keraguan..??? semoga tidak..kita jangan terpaku pada negara yang membuat tapi Lisensi dari merk yang bersangkutan… dan kita buktikan apakah produk itu memang tangguh….?

Seperti halnya produk tempat saya bekerja sekarang adalah sebuah Manufaktur Asing..dan dilabel produknya harus dicantumkan MADE IN INDONESIA.. dan saya tahu sendiri bahwa barang yang dihasilkan diuji dengan sangat ketat sesuai standart Internasional dan pemasarannya pun secara Global…  jadi apakah negara pembuat akan berpengaruh jika sudah mendapat lisensi dari produsen yang sudah berpengalaman…??? tidak perlu ragu,terimakasih.……

MADE IN= Buatan..?=dibuat..?=dibuat oleh..?=dibuat di..????

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Aleix Espargaro : Tidak Ada yang Menyangka Pedro Acosta dan KTM Akan Sekuat Itu

RiderTua.com - Aleix Espargaro salah satu dari pembalap senior yang memuji setinggi langit penampilan pembalap baru dari negaranya, Spanyol.. Pedro…

28 Maret 2024

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024

Hyundai Kembali Menguji Palisade Facelift di Jalan

RiderTua.com - Hyundai mungkin memiliki divisi mobil mewahnya sendiri, yaitu Genesis. Tapi bukan berarti mereka hanya mengandalkan divisinya saja di…

28 Maret 2024

Alasan BMW Belum Umumkan Harga i5 di Indonesia

RiderTua.com - BMW telah meluncurkan i5 di Indonesia sebagai model baru untuk menambah lebih banyak line-up mobil ramah lingkungannya. Mobil…

28 Maret 2024

Mobil Baru Mercedes-Benz yang akan Diluncurkan di Indonesia Tahun Ini

RiderTua.com - Mercedes-Benz telah meluncurkan dua mobil baru di Indonesia, yaitu GLA Facelift dan GLE model terbaru. Meskipun begitu, mereka…

28 Maret 2024