Categories: YAMAHA

Desain Motor Eropa “diakuisisi” Motor Jepang…!!

Jepang adalah negara yang besar dari “belajar” gurunya adalah Amerika & eropa..ribuan orang dikirim untuk belajar…serta mendatangkan pengajar dari eropa dan amerika…


Dalam desain motor roda dua banyak model yang asal muasalnya dari negeri eropa contohnya Vespa italia scooter classic yang sekarang di sulap menjadi skutik Fino dan Scoopy..Moge Ducati terelis frame…disulap jadi VTR..

Memang Jepang pintar dalam memodifikasi sesuatu menjadi menarik,murah dibanding produk serupa yang dari eropa dan amerika yang terkenal lebih mahal… bahkan untuk mobilpun dulu pernah amerika kalah dalam desain dengan mobil-mobil jepang dan hampir dan mungkin sudah kolaps…disaat mobil Jepang stabil kondisinya…

Kembali ke roda 2 apakah jepang akan mengambil alih desain motor-motor eropa yang terkenal cantik-cantik juga…???  yup kita amati saja ke depan… India sudah melakukannya..( P200NS lagi..ujung-ujungnya)

This post was last modified on 19 November 2020 09:09

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Pramac : Bagnaia Bisa Saja Menghindari Kecelakaan dengan Marc

RiderTua.com - Kemenangan pertama musim ini untuk tim Pramac dan Jorge Martin, kandidat gelar MotoGP 2024 dan mengincar tujuan bersejarah: tim…

29 Maret 2024

Pedro Acosta Bisa Menang di Jerez, Tapi Kata Siapa?

RiderTua.com - Baru dua seri berlalu dan kecintaan banyak penggemar MotoGP terhadap Pedro Acosta sudah meroket. Bukan karena bakatnya saja,…

29 Maret 2024

Fermin Aldeguer Datang, Pramac Ducati Hengkang?

RiderTua.com - Bergabungnya Fermin Aldeguer dan dimana ditempatkan masih menjadi misteri... Bahkan kolaborasi Ducati dan tim Pramac juga masih belum…

29 Maret 2024

Marco Bezzecchi Ada Masalah dengan Kopling Ducati

RiderTua.com - Marco Bezzecchi sedang berjuang untuk bertarung di barisan depan di musim MotoGP 2024. Pembalap VR46 memiliki masalah dengan…

29 Maret 2024

Aleix Espargaro : Tidak Ada yang Menyangka Pedro Acosta dan KTM Akan Sekuat Itu

RiderTua.com - Aleix Espargaro salah satu dari pembalap senior yang memuji setinggi langit penampilan pembalap baru dari negaranya, Spanyol.. Pedro…

28 Maret 2024

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024