Categories: All News

Spekulasi awal..Metamorfose… puzzle… proses lahirnya Pulsar 200 NS…

Gambar pertama kali beda banget.. yang sama cuma monoshock dan naked.. masih samar-samar kala itu..

Next Generation Bajaj Pulsar itulah nama sebelum benar-benar resmi di launching… sepertinya di tanah air tidak terlalu diperhatikan… sampai ada kemunculan duke 200 oleh bajaj..

Sketsa yang kedua ini hampir mirip walau terlihat kasar..beda di teralis..

Namun rupanya Bajaj membuat kejutan dengan desain yang menggebrak… terlepas dari desain gado-gado atau apalah..patut kita apresiasi.. penyempurnaan dari berbagai “aspirasi” beberapa biker penyuka naked sport di akomodasi di P 200 NS ini…

Sebelumnya banyak dari kita yang menebak desain Pulsar ya begitu -begitu saja… dengan ciri khas fairing yang sama dari pendahulunya.. di permak sana sini (seperti gambar ketiga) tapi ternyata benar-benar baru… kaget juga khan kita dibuatnya.. 🙂

Bahkan Spy shootnya juga menipu…

Bagus juga prosesi lahirnya P200 ns ini… Honda mana nih sport teralisnya… ??? bikin gebrakan juga dong… masak kalah sama bajaj  🙂

 

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

‘Rolling in the City’ dengan New Honda Stylo 160

RiderTua.com - Kemarin Selasa 23/04, MPM Honda Jatim mengadakan acara rolling city bersama skutik premium fashionable mereka yakni New Honda…

24 April 2024

Citroen Resmi Rilis C3 Aircross di Indonesia!

RiderTua.com - Citroen akhirnya meluncurkan mobil terbarunya di Indonesia, yaitu C3 Aircross. Mobil SUV ini menjadi varian baru lainnya dari…

24 April 2024

Pedro Acosta : Tahun Lalu Performa RC16 di Jerez Bagus Itu Memotivasiku

RiderTua.com - 2024 bisa dibilang tahunnya Pedro Acosta. Rookie dari tim GASGAS-Tech3 itu tampil impresif dalam 3 seri MotoGP pertama…

24 April 2024

Toprak Razgatlioglu : Aku Hampir Menangis, Banyak Orang Jerman Mendukung Saya!

RiderTua.com - Setelah finis ke-2 pada race pertama hari Sabtu, Toprak Razgatlioglu menyelesaikan superpole race pada Minggu pagi di posisi…

24 April 2024

Semua Rider Mengincar Tempat Enea Bastianini di Ducati

RiderTua.com - Mengenai performa kuat Enea Bastianini musim ini, usai GP Amerika Michael Laverty mengatakan, "Senang melihat performa Enea. Dia…

23 April 2024

Yamaha Bolt R-Spec : Motor Bobber Baru yang Harganya Rp 140 Jutaan

RiderTua.com - Motor bobber yang punya ciri khas tersendiri, kini Yamaha meluncurkan Bolt R-Spec yang dapat model baru tahun 2024.…

23 April 2024