Categories: All News

Kalau Pulsar 200 NS kelamaan ngaspal… momentum akan lewattt…!!!

Walaupun desain yang menarik … spek yang bikin takjub tapi kalau motornya gak ada disini sangat disayangkan… animo yang begitu kuat akan produk next gen pulsar ini lumayan bagus menurut saya..

Hal ini akan pula tenggelam jika Honda duluan release produk barunya dengan hingar bingarnya pemberitaan..bukan moment yang hilang… nama P200NS juga tenggelam…

Sama seperti saat kemunculan R15..semua perhatian tertuju ke dia…berharap dimasukkan ke Indonesia ..tapi apa daya dan kuasa kita 🙁 R15 hanya untuk India… gak tau lagi ujungya..R15 terlupakan…

Moment yang bagus ini akan ‘menguap’ begitu saja jika tidak ada kepastian cepat dari pihak BAI…  pemberitahuan lewat media dalam waktu dekat..kapan pastinya… tapi kapan…???

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Marc Marquez : Di Texas Saya Memikirkan Podium.. Bukan Kemenangan!

RiderTua.com - Marc Marquez bisa merayakan kemenangan pertamanya bersama tim Gresini Ducati jika dia tidak crash beberapa saat setelah memimpin…

20 April 2024

Pengiriman Suzuki Jimny 5-Door Cukup Cepat Meski Inden Beberapa Bulan

RiderTua.com - Suzuki telah menghadirkan Jimny 5-door di Indonesia bulan Februari lalu dan disambut baik di pasarnya. Seperti model 3-door,…

20 April 2024

Toyota Umumkan Recall Prius Karena Ini

RiderTua.com - Toyota Prius masih menjadi salah satu mobil hybrid unggulannya di pasar global. Terlebih setelah modelnya memasuki generasi terbaru…

20 April 2024

BYD dan Mercedes-Benz Siap Hadirkan Mobil Baru di Eropa?

RiderTua.com - BYD sudah dapat mencatatkan hasil penjualan mobil listriknya yang cukup bagus selama ini. Meski demikian, mereka juga melakukan…

20 April 2024

Chery Siapkan Model Omoda Terbaru Lainnya?

RiderTua.com - Kesuksesan Chery dalam menghadirkan Omoda 5 di pasar global menjadi alasan dihadirkan varian listriknya, yaitu Omoda E5. Sejak…

20 April 2024

Alex Rins : Motor Kami Sangat Lamban..!

RiderTua.com - Setelah Suzuki mundur dari MotoGP pada 2022, Alex Rins memutuskan pindah ke tim LCR pada 2023. Ini artinya…

20 April 2024