Categories: All News

Desain Motor Sport Apa saja yang bisa bikin Konsumen terkiwir-kiwir…???

Memang tiada habisnya kalau membicarakan tentang roda dua..selalu ada hal menarik yang bisa kita lihat dan cermati… apa saja.. yang membuat orang tertarik…??

Chassis

Chassis yang paling terkenal adalah twin spar atau di yamaha dikenal dengan Delta Box… lalu Terrelis Frame yang lahir lewat motor-motor eropa…tentu saja banyak desain yang dimodifikasi akhir-akhir ini sehingga tampilannya jadi makin memikat…beda dengan awal kemunculannya… apakah desain frame akan memikat konsumen…?? jelas…!!

head lamp

Adalah bagian depan..dan “muka”nya sepeda motor…kalau desain lampu saja sudah gak menarik dijamin akan mempengaruhi desain motor secara keseluruhan… ibarat manusia yang bikin ganteng yah wajahnya to…

arm

Swing arm juga jadi bagian yang menarik untuk dipandang dan jadi bahan pembicaraan kala membahas suspensi belakng motor ini..banyak macam lengan ayun ini dari yang pro arm ,banana dll…

tangki

Wow tangkinya montok bagian ini pada motor sport merupakan daya tarik… mempengaruhi tampilan..motor akan terlihat padat…berisi bak moge…

Seat..& Knalpot

Tempat duduk/jok akan beda antara yang pisah(split) dengan yang masih nyambung antara jok rider dan boncenger.. sport cenderung identik dengan single seater..desain jok berpengaruh pada tampilan… dan untuk knalpot yang gak propossional justru akan merusak tampilan.. karena bagian ini pula yang sering jadi bagian modifikasi….

Dasboard panel

Dari sini sudah bisa dilihat seberapa canggihnya sebuah motor.. motor dengan spidometer non digitalpun kalau penyusunan/desainnya menarik gak kalah sama dengan yang full digital…

Ada tambahan lagi bro………??? menurut RT desain Aprilia RSV 4 mendekati sempurna….hayo siapa yang mau bikin “bonsai”nya … bakal moncer…………. 🙂

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024

Citroen C3 Aircross akan Dikirim ke Konsumen Bulan Depan

RiderTua.com - Citroen kini menghadirkan varian baru lainnya dari C3 di Indonesia, yaitu Aircross. Layaknya C5 Aircross yang sebelumnya dirilis,…

25 April 2024

Marco Bezzecchi : Kami Belum Mencetak Satu Poin Pun di Sprint Race

RiderTua.com - Dari 3 sprint pertama musim 2024, duo rider VR46 Marco Bezzecchi dan Fabio di Giannantonio belum mencetak satu…

25 April 2024

Mengenai Citroen e-C3 yang Mendapat Nol Bintang Dari Global NCAP

RiderTua.com -Citroen memang sudah dikenal dengan line-up mobilnya yang berkualitas, tapi dengan harga yang cukup terjangkau. Bahkan ini juga berlaku…

25 April 2024

Jadwal MotoGP Jerez 2024

RiderTua.com - Jadwal MotoGP Jerez 2024.. Usai melakukan lawatan ke Amerika Serikat, balapan MotoGP kembali ke tanah Eropa. 'Gran Premio…

25 April 2024