Categories: All News

Coba tebak…Bagian belakang motor apakah ini…???

Dengan kapasitas kombinasi 4 dapur pacu masing masing 1/4  liter dapat menghasilkan tenaga setara 193 tenaga kuda (hp) yang didapat pada putaran 13rb rpm…!! motor lansiran pabrikan Jerman ini baru tiga kali ikut di ajang WSBK… menggunakan chassis aluminium twin spar…

Lampu belakang mirip Var-tech  … versi terbaru 2012 ini memiliki streering dumper yang bisa disetel dalam 10 posisi.. pastinya untuk piranti penghenti laju sudah canggih..sudah pakai teknologi Antilock Brake System (ABS) Diagnostic Trouble Codes (DTC) superbike canggih full electronic control .

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Stefan Bradl : Ketika Marc Marquez Jatuh, Acosta Pasti Tersenyum

RiderTua.com - Stefan Bradl dan Marc Marquez bekerja bersama untuk Honda selama bertahun-tahun. Setelah Baby Alien pindah ke tim satelit…

19 April 2024

Hasil FP1 WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP1 WSBK Belanda 2024 ..Jumat (19/4/2024), Pembalap ROKiT - Motorrad , Toprak Razgatlioglu menjadi…

19 April 2024

Suzuki Pastikan Jimny 3-Door di Indonesia Aman Dari Recall

RiderTua.com - Suzuki sempat melakukan penarikan terhadap Jimny 3-door di Australia beberapa bulan lalu. Belum lagi dengan adanya recall dua…

19 April 2024

Tesla Tunda Pengiriman Cybertruck Akibat Pedal Gas Bermasalah

RiderTua.com - Tesla menjadi salah satu merek mobil listrik yang cukup dikenal di seluruh dunia. Meski demikian, mereka juga dikenal…

19 April 2024

Chery dan Jaguar-Land Rover Bakal Kembangkan Mobil Listrik?

RiderTua.com - Chery telah menghadirkan sejumlah mobil listriknya di pasar global, termasuk Omoda E5. Meski demikian, mereka terbuka bagi merek…

19 April 2024

Alex Rins Berharap Banyak Pada Tes yang Dilakukan Cal Crutchlow di Barcelona

RiderTua.com - Setelah gagal menggelar tes di Portimao karena cuaca buruk dan kemudian COTA menjadi akhir pekan yang menyedihkan bagi…

19 April 2024