Categories: MotoSpec

Kawasaki ninja 650R 2011 Vs ninja 650 2012…

Apa saja sih yang berubah dari varian Kawasaki ninja 650r ini… selain dari tampilan luar yang mencolok seperti jok yang usdah terpisah dan headlamp yang lebih “garang” serta detail fairing yang berubah drastis…apa lagi..???

Yah memang sepertinya new Ninja 650r ini didesain ulang dan mengaplikasikan fitur2 baru diantaranya :1. windscreen yang bisa disesuaikan dengan 3 macam pilihan 2.spidometer yang baru 3.Economical Riding Indicator (ECO)yang tampil pada display yang akan tampil dilayar spido jika rider menggunakan Opsi ECO fitur ini memaksimalkan efisiensi bahan bakar..irit untuk kelas moge .

 Kawasaki Ninja 650 (2012)Specifications:

Engine
Liquid-cooled, 4-stroke Parallel Twin
Displacement: 649 cc
Valve/Induction system: DOHC, 8 valves
Bore x stroke: (83.0 x 60.0) mm
Compression ratio: 10.8:1
Maximum power: 53 kW [72.1 PS] / 8,500 rpm
Maximum torque: 64 N.m [6.5 kgf.m] / 7,000 rpm

Fueling: Fuel injection [ø38 mm x 2 (Keihin)]
Ignition: Digital
Starting: Electric

Lubrication: Forced lubrication, semi-dry sump
Clutch: Wet multi-disc, manual
Transmission: 6-speed

Frame type: Perimeter, high-tensile steel
Rake/Trail: 25 Degree / 110 mm
Wheel travel, front: 125 mm
Wheel travel, rear: 130 mm

Tyre, front: 120/70 – R17
Tyre, rear: 160/60 – R17

Suspension, front: 41 mm telescopic fork
Suspension, rear: Offset laydown single-shock with adjustable preload Brakes

Brakes, front: Dual semi-floating 300 mm petal discs
Caliper: Dual piston

Brakes, rear: Single 220 mm petal disc
Caliper: Single-piston Dimensions

Dimensions (L x W x H): 2,100 mm x 770 mm x 1,180 mm
Ground Clearance: 130 mm
Wheelbase: 1,410 mm
Seat height: 805 mm

Fuel capacity: 16 litres
Kerb Mass: 209 kg (EX650E) / 211 kg (EX650F)



Kawasaki Ninja 650R (2011) Specifications
Engine Four-stroke, liquid-cooled, DOHC, four-valve, parallel twin
Displacement 649 cc
Bore x Stroke 83.0 x 60.0 mm
Compression Ratio 11.3:1
Cooling System Liquid
Fuel System Digital fuel injection with two 38mm Keihin throttle bodies
Ignition TCBI with electronic advance
Transmission 6-Speed
Final Drive O-Ring Chain
Frame Type Semi-double cradle, high-tensile steel
Rake/Trail 25°/4.2 in.
Front Tire Size 120/70-17
Rear Tire Size 160/60-17
Wheelbase 55.5 in.
Front Suspension / wheel travel 41mm hydraulic telescopic fork / 4.7 in.
Rear Suspension / wheel travel Single offset laydown shock with adjustable spring preload / 4.9 in.
Front Brakes Dual 300mm petal discs with two-piston calipers
Rear Brakes Single 220mm petal disc with single piston caliper
Fuel Capacity 4.1 gal.
Seat Height 31.1
Curb Weight 449.8 lbs.
Overall length 82.7 in.
Overall width 29.9 in.
Overall height 47.2 in.
Color Choices Candy Burnt Orange / Flat Super Black, Metallic Spark Black / Flat Super Black

Upgrade lainya terutama di bagian chassis: 1. New Perimeter type Twin tube frame  2. New Twin tube Swing arm 3. Increased front and rear suspension travel  4. Upgraded brake pads tentu saja perubahan ini akan banyak mempengaruhi handling motor ini…

btw rasio kompressi juga diturunkan…dan nama “R” juga dipensiunkan 🙂 … karena klaim pabrikan yang 2011 saja sudah  friendly 600cc bikes, easy to ride with good design and also enough bikes performance dengan perubahan besar2an yang versi 2012 ini apa gak tambah maknyoss..

 

 

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Kolaborasi Yamaha dengan FILA, Luncurkan Fazzio Edisi Spesial

RiderTua.com - Salah satu skutik Yamaha yang berkolaborasi dengan FILA yakni sebuah brand fashion terkenal, menghasilkan edisi spesial dari Fazzio…

25 April 2024

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024