Categories: MotoGP

Musim Balap 2012 masa adaptasi Rider ke 1000cc..!! keuntungan buat rider Moto2..

andreaiannone

Yah tahun depan kelas motoGP bakalan menaikkan kapasitas mesinnya menjadi 1000cc.. tentunya akan ada perubahan tenaga motor yang berdampak pada perubahan setting di semua bagian…..apalagi rider…

Stefan Bradl, Viessmann Kiefer Racing

Rider yang cepat beradaptasi siapa yah… tau sendiri lah dan sebetulnya ini adalah kesempatan bagus buat rider moto2 untuk naik kelas… karena sama2 beradaptasi untuk mesin 1000cc… seperti banyak kita ketahui banyak rider moto2 menunda tawaran untuk naik ke kelas bergengsi ini dan akan siap untuk 2013… dan ketika itu pula rider senior mereka di motoGP akan beradaptasi dengan motor 1000cc to ??? nah apa gak semakin jauh tertinggal?? IMHO

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024

Citroen C3 Aircross akan Dikirim ke Konsumen Bulan Depan

RiderTua.com - Citroen kini menghadirkan varian baru lainnya dari C3 di Indonesia, yaitu Aircross. Layaknya C5 Aircross yang sebelumnya dirilis,…

25 April 2024

Marco Bezzecchi : Kami Belum Mencetak Satu Poin Pun di Sprint Race

RiderTua.com - Dari 3 sprint pertama musim 2024, duo rider VR46 Marco Bezzecchi dan Fabio di Giannantonio belum mencetak satu…

25 April 2024

Mengenai Citroen e-C3 yang Mendapat Nol Bintang Dari Global NCAP

RiderTua.com -Citroen memang sudah dikenal dengan line-up mobilnya yang berkualitas, tapi dengan harga yang cukup terjangkau. Bahkan ini juga berlaku…

25 April 2024

Jadwal MotoGP Jerez 2024

RiderTua.com - Jadwal MotoGP Jerez 2024.. Usai melakukan lawatan ke Amerika Serikat, balapan MotoGP kembali ke tanah Eropa. 'Gran Premio…

25 April 2024

Bermesin 2 Silinder Harganya Rp 60 Jutaan, Suzuki Rilis GSX-250R Model Baru

RiderTua.com - Suzuki GSX-250R, motor sport touring yang hanya dijual di 2 negara saja yakni Jepang dan China untuk saat…

24 April 2024