Categories: MotoGP

Jelang GP Indy: Semangat Alvaro dengan Suzuki GSV-R


Tekad Alvaro untuk memberikan hasil maksimal dipicu oleh membaiknya performa GSV-R selama beberapa balapan terakhir,walau masih perlu beberapa setup lagi di Indianapolis(trek baru).

Kuncinya adalah mendapatkan posisi bagus saat kualifikasi. Sulit untuk  bisa bersaing dengan rider di depan jika  mulai dari grid belakang akan lebih banyak waktu dan energi untuk   bersaing. Alvaro selesai kedelapan di Indianapolis tahun lalu dan dengan kondisi sekarang  bisa melakukan lebih baik  dengan paket yang sudah dimiliki. Alvaro akan “memaksa” dari awal dan mencoba untuk mendapatkan hasil akhir yang baik di Amerika. ”

Akankah Bautista bisa memperoleh hasil yang bagus… dengan solo rider harusnya dukungan penuh dari tim jangan dia sia siakan… full gas dan poll

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Marc Marquez : Di Texas Saya Memikirkan Podium.. Bukan Kemenangan!

RiderTua.com - Marc Marquez bisa merayakan kemenangan pertamanya bersama tim Gresini Ducati jika dia tidak crash beberapa saat setelah memimpin…

20 April 2024

Pengiriman Suzuki Jimny 5-Door Cukup Cepat Meski Inden Beberapa Bulan

RiderTua.com - Suzuki telah menghadirkan Jimny 5-door di Indonesia bulan Februari lalu dan disambut baik di pasarnya. Seperti model 3-door,…

20 April 2024

Toyota Umumkan Recall Prius Karena Ini

RiderTua.com - Toyota Prius masih menjadi salah satu mobil hybrid unggulannya di pasar global. Terlebih setelah modelnya memasuki generasi terbaru…

20 April 2024

BYD dan Mercedes-Benz Siap Hadirkan Mobil Baru di Eropa?

RiderTua.com - BYD sudah dapat mencatatkan hasil penjualan mobil listriknya yang cukup bagus selama ini. Meski demikian, mereka juga melakukan…

20 April 2024

Chery Siapkan Model Omoda Terbaru Lainnya?

RiderTua.com - Kesuksesan Chery dalam menghadirkan Omoda 5 di pasar global menjadi alasan dihadirkan varian listriknya, yaitu Omoda E5. Sejak…

20 April 2024

Alex Rins : Motor Kami Sangat Lamban..!

RiderTua.com - Setelah Suzuki mundur dari MotoGP pada 2022, Alex Rins memutuskan pindah ke tim LCR pada 2023. Ini artinya…

20 April 2024