Categories: All News

Duel Ninja Vs CBR terulang di YZF R15 Vs CBR150R…???

Setelah diamati ada kemiripan pertarungan kelas sport motor batangan Honda dengan Kompetitornya.. yaitu  R15 versus CBR 150… apanya yang mirip dengan Ninja Vs CBR..??

Engine tidak sekelas… bisa dilihat Ninja 2 ( inline twin) CBR (mono) hal ini juga berpengaruh sekali dengan besaran tenaga yang dihasilkan.. honda sebagai penantang tidak fokus untuk melawan performa mesin..tapi kenapa masih diturunkan sebagai tandingan..??? nah kasus dikelas 150cc lain lagi yamaha sebagai penantang justru memberikan tenaga (rumor) diatas cbr 150… dan persamaanya(Ninja vs CBR) bahwa jenis kedua mesin tidak sama DOHC Vs SOHC… lah kenapa Yamaha tidak memakai DOHC juga.. walau secara power bisa bejaban..???

Desain beda aliran.. nah ini yang tampak dari luar…CBR dan Ninja sudah mengusung desain yang tidak sama touring dan sport…Hal ini berlanjut juga di kelas 150cc R15.sporty dan CBR 150 touring juga…

Menurut saya pribadi setiap pabrikan penantang.. CBR250 bagi Ninja250 serta YZF R15 bagi CBR 150..berusaha membuat pasar yang beda tapi terkesan head to head.. karena kalau hanya berdasarkan kubikasi saja yah gak akan ketemu kalau di adu..wong peminatnya saja wis enggak sama maning… piye to mas .. IMHO

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Pedro Acosta Bisa Menang di Jerez, Tapi Kata Siapa?

RiderTua.com - Baru dua seri berlalu dan kecintaan banyak penggemar MotoGP terhadap Pedro Acosta sudah meroket. Bukan karena bakatnya saja,…

29 Maret 2024

Fermin Aldeguer Datang, Pramac Ducati Hengkang?

RiderTua.com - Bergabungnya Fermin Aldeguer dan dimana ditempatkan masih menjadi misteri... Bahkan kolaborasi Ducati dan tim Pramac juga masih belum…

29 Maret 2024

Marco Bezzecchi Ada Masalah dengan Kopling Ducati

RiderTua.com - Marco Bezzecchi sedang berjuang untuk bertarung di barisan depan di musim MotoGP 2024. Pembalap VR46 memiliki masalah dengan…

29 Maret 2024

Aleix Espargaro : Tidak Ada yang Menyangka Pedro Acosta dan KTM Akan Sekuat Itu

RiderTua.com - Aleix Espargaro salah satu dari pembalap senior yang memuji setinggi langit penampilan pembalap baru dari negaranya, Spanyol.. Pedro…

28 Maret 2024

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024