Categories: All News

Nama Gacoan Baru AHM "Honda Supra Helm In"….kah..???

ak dikenal gak disayang… nama menentukan angka jualan.. akankah honda memberi nama “asing” buat varian barunya…atau memperkuat ‘klan Supra’…sang penguasa bebek 125cc..???

Walaupun dengan image ‘sayap mengepak’ yang sudah kuat,dimana setiap meluncurkan produk pasti direspon masyarakat,tapi dengan nama yang lebih dikenal dan moncer, gak perlu waktu lama lagi masyarakat harus mengingat produk baru ini nantinya…

Menurut rumorsnya desain Biz akan dirombak menyesuaikan selera konsumen Tanah Air karena kalau masih pakai desain aslinya (katanya) kurang diterima… 🙂

Dengan mengusung Utility box(bagasi) gede yang muat helm maka tidak ada salahnya kalau dilabeli nama “Honda Supra Helm In 125”  itu juga kalau benar2 Biz yng diboyong… atau kasih nama “Honda Biza Aza 125” 😆

Monggo usulan nama bro biar gayeng… :

All New Honda Supra125
Honda Biz-a muat helm

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024

Citroen C3 Aircross akan Dikirim ke Konsumen Bulan Depan

RiderTua.com - Citroen kini menghadirkan varian baru lainnya dari C3 di Indonesia, yaitu Aircross. Layaknya C5 Aircross yang sebelumnya dirilis,…

25 April 2024

Marco Bezzecchi : Kami Belum Mencetak Satu Poin Pun di Sprint Race

RiderTua.com - Dari 3 sprint pertama musim 2024, duo rider VR46 Marco Bezzecchi dan Fabio di Giannantonio belum mencetak satu…

25 April 2024

Mengenai Citroen e-C3 yang Mendapat Nol Bintang Dari Global NCAP

RiderTua.com -Citroen memang sudah dikenal dengan line-up mobilnya yang berkualitas, tapi dengan harga yang cukup terjangkau. Bahkan ini juga berlaku…

25 April 2024