Categories: All News

10 besar motor tercepat di Indonesia…!!!

Berapa top speed motormu.. ? adalah kalimat “pertanyaan” yang biasa atau paling enggak dalam hatipun pasti kita akan bertanya kala membicarakan masalah motor… Berikut daftar 10 besar motor tercepat di Indonesia ,dimana pengelompokan berdasarkan besaran tenaga yang dikeluarkan (power) dan berat dari motor itu sendiri…..

Dalam kondisi standart maka akan kita lihat diatas kertas berapa kira2 kecepatan puncak yang bisa diraih masing2 merk motor 4 tak  itu…

Berikut dikelompokkan berdasarkan kubikasi.. motormu yang mana..??

Yang matic gak mau kalah………… 😆

Tentunya data diatas banyak keterbatasan karena blogger juga manusia … yang jagoannya gak nangkring sabar saja … nanti akan ditambah… di list… semoga terhibur…

Salam ridertua ……

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Kia EV9 Raih Gelar World Car of the Year Tahun 2024

RiderTua.com - Produk dari Kia sudah tidak bisa diragukan lagi soal kualitasnya. Terlebih dengan model BEV yang dijualnya sejauh ini,…

29 Maret 2024

Hyundai Ioniq 5 Mendapatkan Varian N Lebih Dulu Dari Ioniq 6

RiderTua.com - Hyundai telah meluncurkan Ioniq 5 N sebagai mobil listrik berperforma tinggi pertama dari divisi mobil sport N. Model…

29 Maret 2024

Hyundai Belum Memutuskan Harga Kona EV Terbaru

RiderTua.com - Hyundai Kona Electric generasi terbaru telah dihadirkan di Indonesia, hanya saja harga jualnya tidak ikut diumumkan. Meski mereka…

29 Maret 2024

Honda akan Merilis Lebih Banyak Mobil HEV?

RiderTua.com - Honda baru memiliki dua mobil hybrid yang dijual di Indonesia, yaitu CR-V dan Accord e:HEV. Meskipun dijual dengan…

29 Maret 2024

Pramac : Bagnaia Bisa Saja Menghindari Kecelakaan dengan Marc

RiderTua.com - Kemenangan pertama musim ini untuk tim Pramac dan Jorge Martin, kandidat gelar MotoGP 2024 dan mengincar tujuan bersejarah: tim…

29 Maret 2024

Pedro Acosta Bisa Menang di Jerez, Tapi Kata Siapa?

RiderTua.com - Baru dua seri berlalu dan kecintaan banyak penggemar MotoGP terhadap Pedro Acosta sudah meroket. Bukan karena bakatnya saja,…

29 Maret 2024