Categories: All News

Seandainya Byson tidak indent…..Raja Jalanan???

Permintaan melonjak stock barang sedikit… hal ini selalu dialami oleh Yamaha Indonesia dalam menggelontorkan Varian sportnya.. korban pertama adalah vixion…seingat saya indent panjang juga mendera pemenuhan akan permintaan motor ini.. begitu moncernya hingga indent panjang dan penantian panjang bagi vixion lover… kemudian sekarang terulang lagi kasus yang sama dengan Yamaha Byson..desain yang moge banget membuat permintaan kembali melonjak..indent berkepanjangan terulang lagi…. mungkin yamaha juga konsen untuk bebek dan matic yang lagi dihajar sama honda..so perhatian terpecah..antara meladeni gempuran honda dan memenuhi permintaan indener…

Dan seandainya saja byson bisa diproduksi sebanyak2nya saya yakin:

  1. pak bambang gak nunggang jaran
  2. Banyak sekali byson dijalan dan menghalangi jalan… bertelor dijalan
  3. bisa jadi NMP kelabakan.. maybe

Tapi yang jelas walau stock byson bejibun …saya tetap memilih dan beli NMP 😆 ….mosokkkk… yah selera orang lain2 khan…monggo diminum kopinya..sambil ngobrolllll………sruput klepus2…234… 🙂

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Kolaborasi Yamaha dengan FILA, Luncurkan Fazzio Edisi Spesial

RiderTua.com - Salah satu skutik Yamaha yang berkolaborasi dengan FILA yakni sebuah brand fashion terkenal, menghasilkan edisi spesial dari Fazzio…

25 April 2024

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024