Categories: All News

Scorpa 4Tricks sepeda motor BMX…?


Dilihat dari desainnya lebih mirip onthel…. sepeda kayuh.. 🙂 dengan mesin 4 stroke dan kubikasi 70cc serta karbu mikuni dengan sistim transmisi manual -automatic 3 speed cocok untuk atraksi layaknya akrobat /freestyle/trial bike..penghenti laju menggunakan merk Magura kaliper double piston dengan rem cakram 180mm untuk depan dan belakang demikian pula dengan shock depan belakang merk Magura.

Frame nya dibuat dari aluminum pilihan yang ringan namun kuat dan sekaligus sebagai tangki bahan bakar dan desain mirip BMX..tempat duduk bisa distel layaknya sepeda sehingga cocok untuk rider dengan tinggi yang bervariasi ..bagian bawah mesin dan rantai terlindungi untuk safety..



Engine 72 cc, 2v single cylinder
Transmission 3-speed, manual-auto centrifugal clutch
Max speed 40mph / 64 kpj
Weight 36 kgs
Seat height 650 – 750 mm

Frame Aluminum, Single Backbone, with integrated Fuel Tank
Front Suspension Magura Phaon 90-125 mm
Rear Suspension Magura Odin Oleo-Pneumatic
Front Brake Magura Hydraulic Disc
Rear Brake Magura Hydraulic Disc
Seat Height Adjustable 650 to 750 mm
Wheel Base 1,090 mm
Ground Clearance 265 mm
Fuel Tank 1.2 Liter
Dry Weight 36 kg
Wheels Aluminum, 20″ Front and Rear
Price £1599.99 atau Rp 19.500.000  (rev by tik-tak) 🙂

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Kolaborasi Yamaha dengan FILA, Luncurkan Fazzio Edisi Spesial

RiderTua.com - Salah satu skutik Yamaha yang berkolaborasi dengan FILA yakni sebuah brand fashion terkenal, menghasilkan edisi spesial dari Fazzio…

25 April 2024

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024