Categories: MotoGP

MotoGP: Komparasi shifting gear time Honda-Yamaha-Ducati….!!!

Xtrac Instantaneous Gearshift System

Seamless Shift gearbox Honda membuat penasaran semua orang setelah kemunculan nya di sesi tes sepang kemarin..gimana cara kerjanya yah… satu hal yang bisa dikorek dari keterangan rider Honda adalah lebih baik dan lebih halus….. salah satu tebakan yang paling masuk akal adalah sistem Xtrac Instantaneous Gearshift System dimana bisa menghubungkan 2 gear secara simultan …sekali lagi gearbox Honda ini merupakan misteri…

Semenjak diperkenalkan system baru Honda ini telah banyak spekulasi bermunculan ada yang memperkirakan keuntungan dari system ini memberikan tambahan kecepatan 0.2~0.9 detik perlap…!
Bahkan ada seorang peneliti yang merekam suara perpindahan gear (shifting up)dan menghitung berapa lama waktu yang dibutuhkan untuk perpindahan gigi? Dan hasilnya DUCATI memerlukan waktu 42 ms(millisecond) Yamaha 27ms dan Honda 8 ms….!

Cara pengukuranya adalah dengan memperkirakan durasi perpindahan gear, dalam rekaman audio Olympus sederhana…
Ducati nampaknya memiliki pergeseran waktu terlama hal ini diamini pula oleh stoner bahwa dia agak sedikit susah memindah gear dan itu merupakan salah satu hal yang membuat dia terkejut saat pindah ducati tahun 2007..
Yamaha lebih cepat dari ducati dengan quickshifternya..
Honda suara perpindahan giginya halus….dan  satu hal yang bisa ditangkap dari 3 rider repsol tentang bagaimana gambaran system baru ini adalah mereka selalu mengatakan bahwa motor jauh lebih stabil ketika perpindahan gigi dan kemudian gas poll merunduk …  

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Pedro Acosta Bisa Menang di Jerez, Tapi Kata Siapa?

RiderTua.com - Baru dua seri berlalu dan kecintaan banyak penggemar MotoGP terhadap Pedro Acosta sudah meroket. Bukan karena bakatnya saja,…

29 Maret 2024

Fermin Aldeguer Datang, Pramac Ducati Hengkang?

RiderTua.com - Bergabungnya Fermin Aldeguer dan dimana ditempatkan masih menjadi misteri... Bahkan kolaborasi Ducati dan tim Pramac juga masih belum…

29 Maret 2024

Marco Bezzecchi Ada Masalah dengan Kopling Ducati

RiderTua.com - Marco Bezzecchi sedang berjuang untuk bertarung di barisan depan di musim MotoGP 2024. Pembalap VR46 memiliki masalah dengan…

29 Maret 2024

Aleix Espargaro : Tidak Ada yang Menyangka Pedro Acosta dan KTM Akan Sekuat Itu

RiderTua.com - Aleix Espargaro salah satu dari pembalap senior yang memuji setinggi langit penampilan pembalap baru dari negaranya, Spanyol.. Pedro…

28 Maret 2024

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024