Categories: MotoGP

MotoGP: Bagaimana Kondisi Cedera Dani Pedrosa sebetulnya ?


Dalam balap perdana di Qatar terlihat dilap awal dani begitu cepat… tapi mengendor setelah pertengahan balap.. posisi pertama yang diraihnya direbut oleh Casey stoner..kemudian jorge Lorenzo… memang dalam pernyataannya setelah balap Dani mengaku kecewa dengan perolehan kemarin karena kondisi motor sedang pada puncaknya tapi cedera jadi kendala…‘this year the bike is working very well and physically I feel good’

tulang selangka yang patah...

Dan podium kemarin merupakan usaha maksimal yang bisa dia berikan saat kondisi cedera menderanya…sampai dia benar2 sembuh ‘this complication has arisen and I have nothing else to do but give my best until the injury heals completely..
Tapi kapan?.. tidak disebutkan tentang perkiraan waktu sembuh, cuma butuh waktu lebih untuk penyembuhannya… dani mendapatkan pemeriksaan medis lebih lanjut sekembalinya dari Doha dan  melalui serangkaian test untuk melihat kenapa lengan kirinya merasa tidak nyaman,mati rasa dan kehilangan kekuatannya…istilah kedokterannya sih pada bagian brachial plexus mengalami sedikit masalah yaitu pada syarafnya…hal ini  dialami pebalap pasca kecelakaan .

Masih ada waktu 10 hari lagi jelang balap di Jerez.. akankah cederanya menghalangi perolehan podium.. dan berita baiknya untuk seri ke3..karena dimundurkannya jadwal GPJepang-motegi maka Dani ada kesempatan melakukan recovery /penyembuhan selama 4 minggu ,sebelum turun di sirkuit Estoril.. di seri ketiga… semoga lekas sembuh….!

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Kolaborasi Yamaha dengan FILA, Luncurkan Fazzio Edisi Spesial

RiderTua.com - Salah satu skutik Yamaha yang berkolaborasi dengan FILA yakni sebuah brand fashion terkenal, menghasilkan edisi spesial dari Fazzio…

25 April 2024

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024