Categories: All News

Urutan prioritas dalam membeli sepeda motor…!


Entah itu motor bekas atau baru pasti ada pertimbangannya saat kita membeli sepeda motor… apa saja sih yang membuat konsumen ngebet jadi pilih motor merk tertentu ?…ini hanya pendapat saya pribadi..kalaupun gak sesuai tolong dikoreksi plus diskusi…jangan diomeli apalagi dicaci maki ….

HARGA

Harga gak bisa ditawar lagi…!!! jadi urutan pertama orang pilih motor.. dari harga yang murah orang akan bilang ‘motor ini baik‘…(baik hati maksudnya…) saya jadi ingat ada yang ingin harga CBR 20jt ckd…

MERK

Merk sangat berpengaruh juga bagi konsumen…ada yang karena hasutan pengalaman teman/testimoni bahwa motor ini bagus.. “jangan pakai merk yang lain..” yang itu ‘Wrong bike’…. (ngomong sambil nenteng piston) 😀 atau bilang nih motornya anak muda loh..kalau gak pakai kelihatan tua..dan jangan lupa pakai helm ya… (ngomong sambil nenteng helm)

MODEL

Kalau model jadul mana mau(termasuk teknologi & design)..pilih yang terbaru lah…setiap ada new model dijamin konsumen akan mengerubuti antri untuk beli… is a basic human nature… wajarrrrr

Tapi dari semua itu yang terpenting kita harus bijak menentukan pilihan..sesuaikan dengan kebutuhan dan kemampuan kita… jangan melihat keatas terus akan jatuh kalau ada lobang didepan……gubrakkk
loh kok ganti tema sih..out of topic

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Semua Rider Mengincar Tempat Enea Bastianini di Ducati

RiderTua.com - Mengenai performa kuat Enea Bastianini musim ini, usai GP Amerika Michael Laverty mengatakan, "Senang melihat performa Enea. Dia…

23 April 2024

Yamaha Bolt R-Spec : Motor Bobber Baru yang Harganya Rp 140 Jutaan

RiderTua.com - Motor bobber yang punya ciri khas tersendiri, kini Yamaha meluncurkan Bolt R-Spec yang dapat model baru tahun 2024.…

23 April 2024

Honda Catatkan Hasil Penjualan Mobil yang Bagus Bulan Lalu

RiderTua.com - Honda mungkin juga mengalami perlambatan penjualan mobil di Indonesia sepanjang kuartal pertama tahun ini. Tapi setidaknya hasil yang…

23 April 2024

BYD akan Merilis Pikap D-Cab Terbarunya Minggu Ini

RiderTua.com - BYD telah dikenal dengan mobil listriknya di pasar global, dari hatchback, sedan, sampai SUV telah dijualnya. Namun hanya…

23 April 2024

Chery akan Hadirkan MPV Terbaru Melalui Exeed

RiderTua.com - Chery memang dikenal dengan sejumlah model yang dijualnya di pasar. Meski mereka juga memiliki merek mobil lainnya, salah…

23 April 2024

5 Tim MotoGP Ini Bisa Mengalami Perubahan Besar di 2025

RiderTua.com - Dengan hanya 6 pembalap yang dipastikan berada di grid MotoGP 2025 sejauh ini dan 3 tim satelit yang…

23 April 2024