Categories: All News

Moped apakah itu…?

Moped…moped apayah artinya..kata serapan atau asli bahasa Indonesia sih… Moped(Motor berpedal),tapi ada juga yang menyebutkan berasal dari kata Motorvelociped (swedia)….yaitu type sepeda motor berdaya rendah dan berpedal,transportasi sederhana,murah dan lebih mudah dalam hal izin (sim kali ❓ ……)

Flat twin Douglas 1912

Disebagian negara, usia yang diperbolehkan naik moped lebih muda lagi dari pada sepeda motor pada umumnya,karena kecepatannyapun dibatasi sampai 50kpj dan mesin maksimum 49cc.

Moped pertama kali ditemukan adalah moped Douglas tahun 1912,kenapa harus pakai pedal kemungkinan karena kecilnya daya dari moped ini… pedal berfungsi saat motor melalui tanjakkan..weleh2…campur onthel neh …..di tahun 1918 dengan berkembangnya teknologi mesin moped seperti transmisi,kopling dan performa mesin maka pedal semakin jarang digunakan/kelengkapan saja..(seperti evolusi yah..) namun pedal masih tetap dipakai hingga tahun 90-an walau untuk sekedar pelengkap  saja(originality purposes)

Moped ada yang diaplikasikan untuk sepeda motor tanpa pedal,dengan ukuran mesin sama,kecepatan juga sama,daya pun seperti moped,hal ini menimbulkan kerancuan antara motor bebek dengan moped??  bahkan dibeberapa negara kendaraan roda 3 dan 4 kecil kadang masuk dalam kategori moped.. Nah loh…

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Jack Miller Mengakui Sulit Melawan Acosta, Kaget dengan Gaya Balapnya dan Ingin Belajar dari Rookie MotoGP Itu

RiderTua.com - Jack Miller mengakui bahwa tidak ada peluang melawan Acosta, pembalap Australia itu terkesan dengan rookie GasGas di Portimao..…

29 Maret 2024

Hyundai Dapat Mengekspor Ioniq 5 N Rakitan Lokal?

RiderTua.com - Dengan Hyundai yang telah meluncurkan Ioniq 5 N di Korea Selatan, model ini akan dihadirkan di negara lainnya.…

29 Maret 2024

Kia EV9 Raih Gelar World Car of the Year Tahun 2024

RiderTua.com - Produk dari Kia sudah tidak bisa diragukan lagi soal kualitasnya. Terlebih dengan model BEV yang dijualnya sejauh ini,…

29 Maret 2024

Hyundai Ioniq 5 Mendapatkan Varian N Lebih Dulu Dari Ioniq 6

RiderTua.com - Hyundai telah meluncurkan Ioniq 5 N sebagai mobil listrik berperforma tinggi pertama dari divisi mobil sport N. Model…

29 Maret 2024

Hyundai Belum Memutuskan Harga Kona EV Terbaru

RiderTua.com - Hyundai Kona Electric generasi terbaru telah dihadirkan di Indonesia, hanya saja harga jualnya tidak ikut diumumkan. Meski mereka…

29 Maret 2024

Honda akan Merilis Lebih Banyak Mobil HEV?

RiderTua.com - Honda baru memiliki dua mobil hybrid yang dijual di Indonesia, yaitu CR-V dan Accord e:HEV. Meskipun dijual dengan…

29 Maret 2024